Sebanyak 6.000 personel gabungan baik dari kepolisian, TNI dan Satpol PP, akan mengamankan jalannya acara Jakarta Night Festival atau malam muda-mudi yang akan digelar, Sabtu (22/6/2013) malam.
Transjakarta menyiapkan 540 armada bus untuk mengangkut warga Ibu Kota yang ingin berkeliling Jakarta dengan gratis atau tanpa dipungut biaya pada tanggal 22 Juni 2013 mendatang.
Pihak Kepolisian Sektor Kemayoran, Jakarta Pusat menjamin situasi keamanan Jakarta Fair 2013 tetap dalam keadaan kondusif. Ratusan petugas berpakaian preman diturunkan menyebar.
Memperingati hari jadi ke-486 kota Jakarta, Komunitas Peta Hijau Jakarta menyelenggarakan acara Tur Hijau dan Diskusi "Wujudkan Jakarta Hijau" di Taman Cattleya, Jakarta Barat.
Memasuki musim liburan sekolah, jangan lewatkan berkunjung ke Jakarta Fair Kemayoran 2013. Anda sekeluarga bisa rekreasi dan jalan-jalan untung sambil menikmati aneka wahana hiburan menarik.
Sejumlah stan mobil di Jakarta Fair Kemayoran menawarkan promosi downpayment (DP) alias uang muka murah, dan potongan besar untuk setiap pembelian unit mobil.
Kemeriahan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-486 DKI Jakarta yang digelar di JIExpo, Kemayoran, Jakarta Pusat tidak dibarengi limpahan rezeki bagi sebagian pedagang makanan khas betawi.
Jika berkunjung ke event Jakarta Fair 2013 di Pekan Raya Jakarta Kemayoran, Jakarta Pusat, pada sore, Anda bakal menjumpai karnaval budaya. Seperti karnaval yang dilakukan pada Rabu (12/6) sore ini.
Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo tidak hanya mewacanakan pelaksanaan Pekan Raya Jakarta (PRJ) digelar di kawasan Monas, tetapi juga di Ancol, Jakarta Utara.
Harga tiket masuk Pekan Raya Jakarta (PRJ) yang dibanderol Rp 30.000 per orang, menurut artis Ratna Listy (39) terlalu mahal. Itu berarti PRJ tak berpihak pada masyarakat kecil.
Festival Palang Pintu VIII dan Gelar Budaya Betawi 2013 dalam rangkaian HUT Kota Jakarta 486, dibuka di kawasan Kemang, Jakarta Selatan Sabtu (8/6/2013).
Banyak pertimbangan jika event tahunan Jakarta Fair akan dipindah ke Monas. Termasuk masalah keamanan dan pelayanan parkir bagi daerah sekitarnya, yang bisa menimbulkan ketidaknyamanan.
Setelah pemerintah resmi menerbitkan PP No 41 Tahun 2013 tentang mobil ramah lingkungan, Suzuki memamerkan calon mobil murahnya di arena Pekan Raya Jakarta, Kemayoran, Jakarta Pusat
Permainan apik tiga remaja yang tergabung dalam group Yes Week End dalam memainkan musik perkusi, menjadi perhatian pengunjung Jakarta Fair, Kamis (6/6) sore.
Dibuka kali pertama pada Kamis (6/6), pukul 10.00 WIB, ribuan masyarakat langsung memadati seluruh area pelaksanaan Jakarta Fair di Kemayoran, Jakarta Pusat.
Hari perdana Pekan Raya Jakarta (PRJ) atau Jakarta Fair 2013 di Kemayoran, Jakarta Pusat, Kamis (6/6), disambut antusias oleh warga Ibu Kota. Ribuan masyarakat sejak siang memadati arena PRJ.
Ribuan pengunjung padati pada hari pertama acara Jakarta Fair 2013 yang diselenggarakan di Jakarta Internasional Expo, Kemayoran, Jakarta Pusat, Kamis (6/6/2013).
Dalam memeriahkan HUT DKI Jakarta ke-486, Ketua Panitia Jakarta Fair 2013, Prajna Murdaya mengatakan bahwa acara ini akan berbeda dari tahun sebelumnya
Meski hari Ini PRJ sudah dibuka untuk umum. Namun peresmian secara seremonialnya baru akan dilakukan pada Senin (10/6/2013). Rencananya Gubernur Jokowi dan Presiden SBY membuka acara itu.
Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama mengatakan Pekan Raya Jakarta (PRJ) yang diadakan selama ini, menurutnya sudah lari dari tujuan semula.