Persija Jakarta
Jadi Tim Musafir Saat Jamu PSBS Biak, Carlos Pena Berharap Persija Jakarta Punya Stadion Sendiri
Persija Jakarta jamu PSBS Biak di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Minggu (2/2/2025) pukul 19.00 WIB.
Penulis: Alfarizy Ajie Fadhilah | Editor: Sigit Nugroho
persija.id
Pelatih Persija Jakarta Carlos Pena berharap skuad Macan Kemayoran punya stadion sendiri untuk dijadikan tempat laga home.
BERITA VIDEO: Disawer Paus, Mpok Atiek Akui Dapat Duit Rp 1,5 Juta Setiap Hari saat Live Tiktok
Juru taktik asal Spanyol itu menerangkan bahwa tren positif seperti saat ini harus terus dipertahankan.
Lini pertahanan harus lebih kukuh dalam bertahan, sektor tengah wajib konsisten menjaga tempo permainan, dan barisan depan harus lebih tajam dalam merobek pertahanan lawan.
"Kami harus tetap menjaga momentum ini dan tetap berambisi di setiap laga. Kami akan menuju Solo untuk meraih target tiga poin," terang Carlos Pena. (*)
Baca Wartakotalive.com berita lainnya di Google News
Dapatkan informasi lain dari WartaKotaLive.Com lewat WhatsApp : di sini
Tags
Persija Jakarta
PSBS Biak
Carlos Pena
Liga 1 2024/2025
Persis Solo
Ryo Matsumura
SUGBK Jakarta
Stadion JIS
Stadion Patriot Candrabhaga Bekasi
Berita Terkait:#Persija Jakarta
| Bertandang ke Markas Persebaya, Persija Jakarta Benahi Pertahanan dengan Lakukan Hal Ini |
|
|---|
| Jelang Laga Klasik Lawan Persebaya, Mauricio Souza Geber Skuad Persija Fokus Latihan Mencetak Gol |
|
|---|
| Persija Gelar Latihan Intensif di Bojongsari Depok, Jelang Bentrok Pimpinan Klasemen Borneo FC |
|
|---|
| Jelang Kontra Bali United di JIS, Persija Gelar Latihan Intensif di Bojongsari Depok |
|
|---|
| Link Live Streaming Dewa United vs Persija, Alan Cardoso Yakin Macan Pulang dengan Senyum Bahagia |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.