Berita Nasional

Asal Muasal Sandi 08 yang Melekat pada Prabowo hingga jadi Presiden, Ternyata dari Luhut

Angka 08 sangat melekat pada Prabowo Subianto. Ini cerita asal muasal angka 08 yang mengantar Prabowo menjadi presiden ke-8 RI

|
Penulis: Alfian Firmansyah | Editor: Rusna Djanur Buana
Wartakotalive.com/alfian firmansyah
Presiden terpilih 2024-2029 Prabowo Subianto di bimtek dan rakornas pilkada PAN, 

Pada kesempatan yang sama Prabowo Subianto meminta waktu 3-4 tahun untuk membuktikan bahwa pemerintahannya bisa menyejahterakan seluruh rakyat Indonesia.

Baca juga: Prabowo Kantongi Nama Calon Gubernur Jakarta yang Akan Diusung Gerindra, Diumumkan Bulan Depan

Prabowo berjanji memberi makan anak-anak di Aceh dan Sumatera Barat (Sumbar) meskipun ia dikalahkan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar di sana. 

"Beri kita waktu, beri kita 3 tahun, 4 tahun kita akan buktikan rakyat yang tidak memilih kita, kita akan buktikan kita membawa kebaikan kesejahteraan untuk seluruh rakyat Indonesia.

Kalau saya katakan kita harus kasih makan untuk semua anak-anak kita termasuk yang di Aceh, termasuk yang di Sumatera Barat.

Saya akan buktikan bersama seluruh barisan kita," ujar Prabowo.

"Kita akan buktikan bahwa anak-anak Aceh, anak-anak Sumatera Barat tidak akan ketinggalan, kita akan mengangkat mereka, kita akan membela mereka, kita akan mensejahterakan seluruh rakyat Indonesia," kata dia.

Prabowo menegaskan, dirinya dan Gibran akan menjadi pemimpin Indonesia, termasuk bagi rakyat yang tidak memilih 02.

Dia menyebut, rakyat sudah memutuskan siapa pemimpin yang mereka inginkan untuk memimpin.

"Jadi benar, rakyat sudah memutuskan, kita sekarang bekerja untuk persiapan," kata Prabowo.

Jangan ganggu pemerintah

Prabowo pun meminta kepada pihak-pihak yang tidak mau diajak kerja sama untuk tidak mengganggu pemerintahannya kelak. 

Prabowo menegaskan dirinya hanya ingin bekerja dan mengamankan kekayaan bangsa.

Baca juga: Pengamat Yakini Prabowo Dapat Mendorong Terwujudnya Mengakhiri Konflik Israel dan Palestina Merdeka

. "Saya akan berjuang terus bersama semua kekuatan yang mau diajak kerja sama.

Yang tidak mau diajak kerja sama tidak apa-apa. Kalau ada yang mau nonton di pinggir jalan, silakan jadi penonton yang baik," ujar Prabowo. 

"Tapi kalau sudah tidak mau diajak kerja sama, ya jangan mengganggu.

Sumber: Warta Kota
Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved