Berita Nasional
Gerindra Sebut Info Hasto Tidak Akurat, Dasco Ahmad: Kami Pantas di Posisi Ketiga
Gerindra sebut Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto dapat info tidak akurat. Ketua DPP Gerindra sebut partainya memang tidak menang Pileg
Tetapi, dia tak mengungkap siapa teman yang dimaksudnya.
Hal itu disampaikan Hasto ketika ditanya pernyataan calon wakil presiden (cawapres) nomor urut 3 Mahfud MD bahwa arah politik ke depan bisa terlihat pada 23 April atau pasca-putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait sengketa pemilihan presiden (Pilpres) 2024.
"Kita dapat info dari teman di Gerindra, ketika mereka berjuang untuk Pak Prabowo dan Gibran, ternyata ada elemen-elemen di sekitar kekuasan atas arahan dari pucuk pimpinan tertinggi justru menempatkan Gerindra pada posisi nomor 3," kata Hasto ditemui di kawasan SCBD, Jakarta, Minggu (7/4/2024).
Hasto mengatakan, menurut temannya tersebut, Gerindra semestinya bisa memperoleh suara lebih dari itu.
Baca juga: Ekonom UI Vid Adrison Sebut Tanpa Bansos dan Efek Jokowi, Suara Prabowo-Gibran Bukan 58 Persen
"Padahal, seharusnya berdasarkan exit poll (suara Gerindra) bisa lebih dari itu," ujarnya.
Menurut Hasto, hal ini berhubungan dengan apa yang disampaikan Mahfud bahwa akan ada dinamika politik yang terlihat pasca-putusan MK.
"Itu mungkin yang disebut Prof Mahfud yang ciptakan ketegangan sebelum pelantikan itu terjadi.
Karena ketika kekuasaan dibangun oleh ambisi, itu tak dapat membangun emotional bonding," ujar Hasto.
Jokowi Ditunjuk Jadi Dewan Penasehat Global Bloomberg New Economy |
![]() |
---|
Anggaran Banjir Tangerang Selatan Tak Sampai Setengah Anggaran Hura-hura |
![]() |
---|
Motif Leony Bongkar Anggaran Kota Tangerang Selatan yang Dianggap Ngawur |
![]() |
---|
Gaya Nyentrik Ahmad Sahroni Muncul Perdana Usai Rumah Dijarah |
![]() |
---|
Kolaborasi HNI-Muslimverse Dorong Ekosistem Halal, Sandiaga Uno: Ciptakan Lapangan Kerja |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.