Piala Asia 2023
Erick Thohir Puji Perjuangan Jordi Amat karena Masih Bela Timnas Indonesia Meski 2 Kali Alami Cedera
Meski kerap mengalami cedera saat membela Timnas Indonesia, Jordi Amat mengatakan dirinya tetap siap untuk tampil di laga kontra Jepang.
Penulis: Abdul Majid | Editor: Sigit Nugroho
pssi.org
Ketua Umum PSSI Erick Thohir Puji Perjuangan Jordi Amat karena Masih Bela Timnas Indonesia Meski 2 Kali Alami Cedera. 
“Kita ada peristiwa dulu, ketika kita masih di bawah Belanda, kita dikurung, tapi masih ada, kalau inget kita dulu ada kadet, ada sekelompok pemuda Indonesia yang menerbangkan pesawat dan bisa mengebom kembali ke Belanda,” cerita Erick.
“Ada nilai patriotisme yang terjadi saat itu, dengan segala keminiman, pesawat-pesawat latih, dan bomnya juga masih pakai tangan dan dianggap tidak bisa pulang karena tak ada radar dan tapi ternyata tidak ada apa-apa,” tutur Erick.
“Saya melihat anak-anak muda Indonesia yang ada di lapangan saat ini, saya berharap sekecil apapun, bukan tidak mungkin,” papar Erick. (*)
Baca berita Wartakotalive.com lainnya di Google News
Terima Kasih
Berita Terkait:#Piala Asia 2023 
		
		| Shin Tae-Yong Pastikan Timnas Indonesia U23 Terus Berkembang, Siap Hadapi Guinea | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Ernando Ari Bayar Tunai Kegagalan Penalti AFF U-23 Saat Pulangkan Korea Selatan | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Shin Tae-yong Ungkap Ada Kuncian yang Bikin Timnas U23 Lolos ke Semifinal Piala Asia | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Kala Justin Hubner Tendang Penalti Sambil Nangis dan Mata Berkaca-kaca, Netizen: Kerja Tangan Tuhan | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Erick Thohir Bersyukur Timnas Indonesia U23 Berhasil Lolos ke Semifinal dengan Drama Mendebarkan | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|

                
												      	
												      	
												      	
												      	
												      	
				
			
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.