Kabar Artis

Tisya Erni Bantah Jadi Pelakor, Akui Pernah Digoda Sule Sebelum Menikah dengan Nathalie Holscher

Tisya Erni membenarkan isi percakapannya dengan pelawak Sule lewat direct message Instagram. Tisya Erni mengaku pernah digodai Sule.

Wartakotalive.com/Arie Puji Waluyo
Model majalah pria dewasa Tisya Erni setelah syuting di Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Selasa (20/4/2021). Tisya Erni membenarkan isi percakapannya dengan pelawak Sule lewat direct message Instagram. Tisya Erni juga mengaku pernah digoda Sule. 

"Kami dekat setelah Kang Sule butuh model buat video klip. Ada percakapan menggring kayak kami tuh TTM (teman tapi mesra)," kata Tisya Erni.

Tisya Erni tidak pernah mengganggu pernikayan Sule dan Nathalie Holscher.

Model majalah pria dewasa Tisya Erni setelah syuting di Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Selasa (20/4/2021). Tisya Erni membenarkan isi percakapannya dengan pelawak Sule lewat direct message Instagram. Tisya Erni juga mengaku pernah digoda Sule.
Model majalah pria dewasa Tisya Erni setelah syuting di Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Selasa (20/4/2021). Tisya Erni membenarkan isi percakapannya dengan pelawak Sule lewat direct message Instagram. Tisya Erni juga mengaku pernah digoda Sule. (Wartakotalive.com/Arie Puji Waluyo)

Ia hanya dekat dengan ayah Rizky Febian itu saat masih menjadi duda.

"Kang Sule pasti dekat dengan siapapun, termasuk dekat sama saya," ujar Tisya Erni.

Sumber: Warta Kota
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved