Piala Menpora 2021

Dramatis, Persija Kalahkan Bhayangkara Solo 2-1 dan Lolos ke Babak Perempatfinal Piala Menpora 2021

Dramatis, Persija yang kalah dulu akhirnya menang 2-1 atas Bhayangkara Solo FC. Persija yang juru kunci di awal laga kini memimpin klasemen grup

Instagram @liga1match
Mark Klok merayakan gol ke gawang Bhayangkara Solo FC.Gol Klok membuat Persija unggul 2-1, padahal Persija tertinggal dulu 0-1. 

4. Borneo FC 3 1 0 2 2-7 1

Sebelumnya Masuknya Riko Simanjuntak terbukti berdampak positif.

Riko Simanjuntak masuk menggantikan Heri Susanto menit 44.

Tendangan bebasnya di sisi kanan kotak penalti berhasil disambut Osvaldo Hay menjadi gol menit 52.

Baca juga: Link Live Piala Menpora 2021 Persija Jakarta vs Bhayangkara Solo FC: Pertarungan ke Perempat Final

Baca juga: Tahan Borneo 2-2, PSM Lolos ke Perempatfinal Piala Menpora, Siapa Susul Bhayangkara Atau Persija?

Skor pun berubah menjadi 1-1 dan Persija membuka peluang lolos babak perempatfinal Piala Menpora 2021.

Ezechiel Ndouasel dan Evan dimas langsung mengancam gawang Macan Kemayoran.

Dan Ezechiel, mantan pemain Persib Bandung itu akhirnya benar-benar menjebol gawang Persija melalui sundulan kepalanya.

Baca juga: Cara Pelaku Gasak Isi Rumah Mewah sampai Angkut Lantai Marmer selama Sebulan

Gol Eze tak lepas dari pergerakan dan umpan TM Ichsan dari sayap kanan.

Setelah sukses menggiring bola hingga sisi penalti, Ichsan memberikan umpan silang dan disambut sundulan kepala tajam Eze.

Secara keseluruhan permainan berjalan imbang.

Kemenangan 1-0 membuat Persija makin sulit lolos ke babak perempatfinal karena harus membuat dua gol agar memenangkan pertandingan.

Baca juga: Aksi Terduga Teroris di Mabes Polri Mengandung Pesan Khusus, Menginspirasi Aksi Teror Susulan

Tak ada pilihan bagi Persija kecuali menang dalam laga terakhir di Grup B melawan Bhayangkara Solo FC.

Bentrok kedua tim akan tersaji di Stadion Kanjuruhan, Kepanjen, Kabupaten Malang, Rabu (31/3/2021) pukul 18.15 WIB.

Macan Kemoyoran wajib mengamankan tiga poin dari The Guardians jika ingin lolos ke babak perempat final.

Baca juga: Penembakan di Mabes Polri, Jenazah Terduga Teroris Dievakuasi

Sebab sebelumnya, PSM Makassar menahan imbang Borneo FC dengan skor 2-2.

Sumber: BolaSport.com
Halaman 2 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved