Kabar Artis
Jordi Onsu Anggap Pernyataan Cintanya terhadap Frislly Herlind Terjadi Pas Tanggal Hoki
Menurut Jordi Onsu, tanggal pernyataan cintanya di bioskop Senayan City, Jakarta Pusat, itu dianggap sebagai tanggal hoki.
Penulis: Arie Puji Waluyo |
Dokumentasi Pribadi
Jordi Onsu dan Frislly Herlind mengumumkan diri sebagai pasangan kekasih. Menurut Jordy Onsu, pernyataan cintanya dilakukan pada tanggal hoki, 22-2-2021.
"Ya pas jawab aku usilin aja, aku bilang enggak bisa. Ya karena udah pucet, aku bilang enggak bisa nolak," ucapnya.
"Aku usilin karena Kak Jordi tuh orangnya iseng banget," katanya lagi.
