Liga Champions
Starting XI dan Live Streaming PSG vs Bayern Muenchen, Duel Neymar vs Alphonso Daviessiap
Ini dia starting XI laga final Liga Champions antara Paris Saint-Germain (PSG) versus Bayern Muenchen. Neymar bersiap dihadang Alphonso Daviessiap
Bersama dengan Thomas Muller dan Serge Gnabry, Lewandowski akan menuntaskan ambisinya menyamai atau melampau rekor 17 gol semusim milik Cristiano Ronaldo.
Nama Thiago Alcantara juga bisa saja memainkan pertandingan terakhirnya jika ia benar-benar memutuskan hengkang pada akhir musim ini.
Live Streaming PSG vs Bayern Munchen
Perkiraan Susunan Pemain PSG vs Bayern Munchen:
PSG (4-3-3): 1-Keylor Navas, 2-Thiago Silva, 4-Marquinhos, 14-Juan Bernat, 3-Presnel Kimpembe, 4-Thilo Kehrer, 11-Angel Di Maria, 21-Ander Herrera, 8-Leandro Paredes, 10-Neymar, 7-Kylian Mbappe
Pelatih: Thomas Tuchel
Bayern Muenchen (4-2-3-1) : 1-Manuel Neuer, 27-David Alaba, 17-Jerome Boateng, 32-Joshua Kimmich, 19-Alphonso Davies, 6-Thiago Alcantara, 9-Robert Lewandowski, 18-Leon Goretzka, 22-Serge Gnabry, 25-Thomas Mueller, 29-Kingsley Coman
Pelatih: Hansi Flick
Sejarah Liga Champions
Liga Champions UEFA (bahasa Inggris: UEFA Champions League) adalah sebuah kompetisi sepak bola antarklub di benua Eropa yang diselenggarakan setiap tahun oleh Uni Sepak Bola Eropa (Union of European Football Associations, UEFA).
Kompetisi ini diikuti oleh klub divisi tertinggi Eropa. Kompetisi ini merupakan salah satu turnamen paling bergengsi di dunia dan kompetisi antarklub paling bergengsi di sepak bola Eropa, yang hanya diikuti oleh juara liga nasional (dan juga juara kedua untuk beberapa negara) dari setiap asosiasi nasional anggota UEFA.
• Plt Bupati Sidoarjo Nur Ahmad Meninggal Dunia karena Covid-19, Tapi Benarkah Menolak Swab Test?
Final Liga Champions UEFA adalah acara yang paling banyak ditonton di seluruh dunia setiap tahunnya.
Final musim 2012–13 merupakan yang paling banyak ditonton, dengan jumlah mencapai 360 juta penonton televisi.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/neymarjr.jpg)