Anggaran DKI

DKI Tepis Pernyataan Fraksi PSI Soal Anggaran Sekolah Dikurangi untuk Formula E

Dinas Pendidikan DKI Jakarta Tepis Pernyataan Fraksi PSI Soal Anggaran Sekolah Dikurangi untuk Formula E

Penulis: Fitriyandi Al Fajri |
WARTA KOTA/FITRIYANDI AL FAJRI
Plt Kepala Dinas Pendidikan DKI Jakarta Syaefullah saat ditemui di Gedung DPRD DKI Jakarta, Rabu (30/10/2019). 

Dari jumlah tersebut, sampai dengan tahun 2019 telah diselesaikan sebanyak 346 sekolah, lalu 86 sekolah diusulkan pada tahun 2020 dan sisanya sebanyak 100 sekolah akan diselesaikan hingga tahun 2022.

“Sektor pendidikan merupakan sektor utama yang menjadi perhatian Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, dan salah satunya dibuktikan dengan komitmen untuk peningkatan anggaran pendidikan dalam dua tahun terakhir,” katanya.

Dia menambahkan, bila dibandingkan dengan total usulan anggaran, maka anggaran sektor pendidikan tahun 2020 mencapai 24,10 persen dari total anggaran.

Artinya, kewajiban alokasi 20 persen anggaran pendidikan dari total APBD sesuai Undang-Undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional telah terpenuhi. 

Sumber: Warta Kota
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved