Histori
KISAH Benny Moerdani Nekat Pimpin RPKAD Gempur Pemberontak, Padahal Belum Pernah Terjun dari Pesawat
Benny Moerdani pernah nekat memimpin pasukan kompi A Resimen Para Komando Angkatan Darat ( RPKAD) menggempur pemberontak di Padang
PALMERAH, WARTAKOTALIVE.COM - Sosok Benny Moerdani pernah nekat memimpin pasukan kompi A Resimen Para Komando Angkatan Darat ( RPKAD) menggempur pemberontak di Padang.
Padahal dia sendiri belum pernah melakukan pelatihan terjun dari pesawat.
Dilansir dari Intisari dalam artikel 'Belum Pernah Latihan Terjun Payung, LB Moerdani Nekat Memimpin Penyerbuan Kota Padang Dari Udara', berikut kisahnya
Pada Februari 1958 pemerintahan RI harus menghadapi pemberontakan Pemerintahan Revolusioner Republik Indonesia (PRRI) yang berbasis di Sumatera Barat.

Aksi pemberontakan itu terpaksa ditangani secara militer karena PRRI tidak mau berunding secara damai.
Semua pasukan TNI diturunkan melalui operasi pendaratan pasukan baik dari lautan maupun penerjunan dari udara.
Operasi tempur berskala besar bersandi Operasi Tegas itu dipimpin oleh Mayjen Abdul Haris Nasution.
Tujuan utama penyerbuan pasukan komando dari Resimen Para Komando Angkatan Darat (RPKAD) adalah untuk menguasai Bandara Padang melalui operasi kilat
Selanjutnya pasukan RPKAD akan terus bergerak untuk menguasai kota padang dan sekitarnya.
Bandara Padang yang berhasil dikuasai juga akan menjadi tempat bagi penurunan logistik dan pasukan-pasukan lain yang diangkut menggunakan pesawat-pesawat transportasi.
Benny Moerdani
Resimen Para Komando Angkatan Darat (RPKAD)
RPKAD
terjun payung
Padang
pemberontak
Benny Moerdani pernah nekat memimpin pasukan
kompi A Resimen Para Komando Angkatan Darat
menggempur pemberontak di Padang
MARKAS Pemuda Pancasila Rata, Sejarah Kopassus Berawal dari Maluku, Komandan Pertama Kapten KNIL |
![]() |
---|
Isi Supersemar dan Latar Belakang Peristiwa yang Membuat Presiden Soekarno Mundur dari Jabatannya |
![]() |
---|
8 Fakta Film Penumpasan G30S/PKI yang Kini Tidak Wajib Ditonton, Sejarah Atau Propoganda? |
![]() |
---|
Perjuangan Sam Ratulangi dari Lahirnya Pancasila Hingga Memperkenalkan Nama Indonesia |
![]() |
---|
Detik-detik Ketika Presiden Soeharto di Ujung Tanduk Kekuasaan, Ia Akhirnya Menyatakan Mundur |
![]() |
---|