Bandar Narkoba Nyaris Mengecoh Polisi saat Bubarkan Tawuran Antar Gengster di Tambora

Polres Metro Jakarta Barat telah berhasil mengungkap kasus terkait peredaran narkoba, dengan modus melakukan tawuran

Warta Kota/Panji Baskhara Ramadhan
Kapolres Metro Jakarta Barat, Kombes Hengki Haryadi, saat merilis kasus peredaran narkoba dengan modus tawuran antar dua gengster di Halaman Polres Metro Jakarta Barat, Selasa (10/7/2018). 

Sementara itu, Kanit Reskrim Polsek Tambora, AKP Supriatin menambahkan bila kasus yang berhasil terungkap ini usai pihaknya ketika itu menyisir kawasan tawuran.

"Kami menggrebek rumah nomor 36 yang ada di Jembatan Besi II, Jembatan Besi, Tambora, Jakarta Barat. Ditempat itu 4,2 kilogram sabu dan 4.627 ekstasi diamankan. Saat digerebek, bandarnya ini kabur melalui lantai tiga. Karena itu masih ada dua yang buron, AM dan BM ya," katanya. (BAS)

Sejumlah tersangka dihadirkan pada rilis kasus peredaran narkoba dengan modus tawuran antar dua gengster di Halaman Polres Metro Jakarta Barat, Selasa (10/7/2018).
Sejumlah tersangka dihadirkan pada rilis kasus peredaran narkoba dengan modus tawuran antar dua gengster di Halaman Polres Metro Jakarta Barat, Selasa (10/7/2018). (Warta Kota/Panji Baskhara Ramadhan)
Sejumlah barang bukti narkoba dihadirkan pada rilis kasus peredaran narkoba dengan modus tawuran antar dua gengster di Halaman Polres Metro Jakarta Barat, Selasa (10/7/2018).
Sejumlah barang bukti narkoba dihadirkan pada rilis kasus peredaran narkoba dengan modus tawuran antar dua gengster di Halaman Polres Metro Jakarta Barat, Selasa (10/7/2018). (Warta Kota/Panji Baskhara Ramadhan)
Kapolres Metro Jakarta Barat, Kombes Hengki Haryadi, saat merilis kasus peredaran narkoba dengan modus tawuran antar dua gengster di Halaman Polres Metro Jakarta Barat, Selasa (10/7/2018).
Kapolres Metro Jakarta Barat, Kombes Hengki Haryadi, saat merilis kasus peredaran narkoba dengan modus tawuran antar dua gengster di Halaman Polres Metro Jakarta Barat, Selasa (10/7/2018). (Warta Kota/Panji Baskhara Ramadhan)
Sumber: Warta Kota
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved