Runway Halim Rusak, Keberangkatan Jemaah Haji Dipindah

Dampak runway yang mengelupas di Bandara Halim Perdanakusuma pada Jumat (28/7/2017) pagi, sejumlah pesawat penerbangan haji dialihkan ke Soetta

Editor: Ahmad Sabran

WARTA KOTA, JAKARTA- Dampak runway yang mengelupas di Bandara Halim Perdanakusuma pada Jumat (28/7/2017) pagi, sejumlah pesawat penerbangan haji dialihkan ke Bandara Soekarno-Hatta.

Airport and Services Senior Manager Bandara Soekarno-Hatta, Sugeng Hariyadi, menyatakan pihaknya siap menampung pesawat-pesawat haji hingga perbaikan di Bandara Halim selesai. (KOMPAS.com / ANDRI DONNAL PUTERA)

Sumber: Kompas.com
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved