Media Sosial
Demokrat: Twitter SBY untuk Follower, yang Enggak Follow Enggak Usah Komentar
Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) sering menyampaikan pendapat melalui media sosial Twitter.
"Akun @sbyudhoyono titiktitik, yang isinya memberikan ancaman kepada pemerintah, Pak SBY tidak pernah memberikan ancaman. Kalau Yudhoyono-nya ada titiktitik, atau garis miring, atau apa, itu palsu. Dan follower Pak SBY 9 juta sekian kan kelihatan. Pandai-pandai lah membaca media sosial," saran Dede. (*)