TOPIK
Persib Bandung
-
Persib Bandung dan Bali United berambisi raih tiga poin pada laga pekan keenam kompetisi Liga 1 2023/2024 di Stadion GBLA, Kamis (3/8/2023).
-
Levy Clement Madinda berpeluang menjalani debut saat Persib Bandung menjamu Bali United di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Rabu (3/8/2023).
-
Sejauh ini, Persib Bandung baru meraih satu kemenangan dari lima laga yang dilakoni selama kompetisi musim ini.
-
Dua gol Ciro Alves di menit ke-83 dan Ryan Kurnia pada menit ke-87 lepaskan Persib Bandung dari zona degradasi Liga 1 2023/204.
-
Pelatih anyar Persib Bandung Bojan Hodak telah mendarat di Indonesia, pada Jumat (28/7/2023).
-
Duel malam ini akan menjadi momentum kebangkitan Persib Bandung untuk meraih kemenangan atas Persik Kediri.
-
Persib Bandung mengontrak pelatih kepala anyar Bojan Hodak selama satu musim dengan opsi perpanjangan.
-
Levy Clement Madinda sudah tidak sabar membela Persib Bandung dalam arungi kompetisi Liga 1 2023/2024.
-
Persib Bandung sedang berusaha secepat mungkin mendapatkan pengganti Luis Milla untuk menjadi pelatih kepala.
-
Kekalahan Persib dengan 2-4 dari PSM membuat kecewa Bobotoh. Mereka mendatangi Graha Persib. Manajemen sedang negosiasi dengan calon pengganti Milla.
-
Usai kalah dari PSM, Persib Bandung turun satu level dari peringkat ke-15 ke posisi ke-16 klasemen sementara dengan raihan tiga poin dari empat main.
-
Persib Bandung berharap bisa kalahkan PSM Makassar di Stadion Gelora BJ Habibie, Pare-pare, Sulawesi Selatn, Sabtu (22/7/2023) nanti malam.
-
Nick Kuipers bersama para pemain Persib Bandung lainnya telah berlatih intensif agar bisa bermain maksimal di pertandingan kontra PSM Makassar.
-
Jelang duel kontra PSM Makassar, Persib Bandung resmi merekrut pemain baru asal Gabon, Levy Madinda.
-
Persib Bandung meminjam gelandang Levy Madinda dari Johor Darul Ta’zim. Persib akan berkunjung ke kandang PSM Makassar, Sabtu (22/7/2023)
-
Pelatih sementara Persib Bandung Yaya Sunarya memastikan, seluruh anggota timnya dalam keadaan bugar untuk hadapi PSM Makassar.
-
Persib Bandung ambisius kalahkan PSM Makassar pada laga pekan keempat Liga 1 2023/2024, Sabtu (22/7/2023).
-
Asisten pelatih Persib Bandung Bayu Eka Sari resmi mengundurkan diri setelah Luis Milla tinggalkan Maung Bandung.
-
Gelandang Persib Marc Klok akui timnya dalam situasi sulit setelah kepergian pelatih Luis Milla. Namun Persib tetap memburu tiga poin di kandang PSM.
-
Kapten tim Persib Bandung Victor Igbonefo menanggapi mundurnya Luis Milla sebagai juru taktik Maung Bandung.
-
Luis Milla pamit undur diri dari kursi pelatih kepala Persib Bandung pada Sabtu (15/7/2023) atau usai main imbang 2-2 saat lawan Dewa United FC.
-
Legenda Persib Robby Darwis menyebut tidak masalah Luis Milla hengkang. Menurutnya pelatih berpaspor Spanyol itu gagal memberi dampak besar.
-
Pelatih Persib Bandung Luis Milla secara mendadak meninggalkan Persib Bandung. Setiap hari mendapat yelepon sang Istri.
-
Pelatih Persib Bandung membuat keputusan mengejutkan. Dengan alasan ada masalah personal, dia pulang ke Spanyol.
-
Persib Bandung gagal kalahkan Dewa United FC pada laga pekan ketiga Liga 1 2023/2024 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Jumat (14/7/2023) malam.
-
Sejauh ini, Persib Bandung ada di peringkat kesepuluh klasemen sementara Liga 1 2023/2024 dengan raihan dua poin dari dua kali main.
-
Dewa United bertekad kalahkan Persib Bandung pada pekan ketiga Liga 1 2023/2024, Jumat (14/7/2023) pukul 19.00 WIB.
-
Persib Bandung berambisi kalahkan Dewa United FC pada laga pekan ketiga Liga 1 2023/2024, Jumat (14/7/2023) malam.
-
Tyronne Gustavo mengalami cedera tendon achilles dan butuh waktu lama untuk pemulihan. Persib mempertimbangkan cari pemain asing untuk pengganti.
-
Persib Bandung ingin kalahkan Dewa United FC pada laga pekan ketiga Liga 1 2023/2024 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Jumat (14/7/2023).
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved