TOPIK
Info Baznas
-
Baznas RI meresmikan pembentukan Unit Pengumpul Zakat Baznas Badan Standardisasi Nasional.
-
Baznas kembali menempati peringkat pertama Top Brand Bidang Badan Zakat dan Amal kategori online dan offline.
-
Baznas RI luncurkan tampilan baru dari website baznas.go.id yang terasa lebih responsif dan modern.
-
BPKH melalui Mitra Kemaslahatan Baznas menyalurkan bantuan penyediaan mobil niaga untuk Ponpes Nur El Falah Kabupaten Serang, Banten.
-
Baznas menggelar pelaksanaan Kurban Berkah Baznas. Baznas menyembelih sebanyak 1.617 hewan kurban saat Idul Adha, 10 Dzulhijah, Kamis (29/6/2023).
-
Kolaborasi Baznas dan Pegadaian, untuk melayani pembayaran Zakat, Infak, Sedekah (ZIS) dan kurban via outlet Pegadaian di seluruh Indonesia.
-
Mitratel gandeng Baznas RI menyalurkan 3.467 paket daging kurban dengan total nilai Rp 1,137 miliar untuk masyarakat di wilayah operational Mitratel.
-
Data Pusat Kajian Strategis Baznas bahwa potensi ekonomi kurban tahun 2022 capai Rp 31,6 triliun.Ketua Baznas sebut potensi tahun ini meningkat.
-
Baznas-Jaringan Sekolah Islam Terpadu melakukan MoU sekaligus menyalurkan bantuan tahap II senilai Rp 200 juta untuk korban gempa Turki dan Suriah.
-
Sebanyak 30 mustahik di Kota Surakarta menerima bantuan program pemberdayaan dalam bidang usaha ayam goreng bernama ZChicken.
-
BAZNAS RI melakukan kunjungan ke lembaga bantuan kemanusiaan yang didirikan Raja Salman bin Abdulaziz Al-Saud, King Salman Humanitarian Aid and Relief
-
Sebanyak 155 Paket Hidangan Berkah Ramadhan telah disalurkan oleh Baznas dan LOTTE Grosir saat Ramadan 1444 Hijriah lalu.
-
Baznas tengah melakukan proses realisasi bantuan tahap tiga untuk renovasi 36 ponpes yang rusak akibat gempa Cianjur.
-
Kolaborasi Baznas dan Paxel berikan kemudahan masyarakat menyalurkan zakat, infak dan sedekahnya dengan mudah melalui aplikasi Paxel.
-
Baznas bersama dengan Unit Pengumpulan Zakat (UPZ) Kemenko Marves menggelar kegiatan pelayanan zakat bagi pejabat dan pegawai Kemenko Marves RI.
-
Baznas menerima zakat fitrah dari pegawai keluarga besar Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI sebesar Rp 1,4 miliar.
-
Baznas melakukan bedah musala H.Tongke di Gg.Manggis, Kelurahan Pasir Putih, Sawangan, Depok yang telah berdiri sejak tahun 1987.
-
Baznas berkolaborasi dengan Central Department Store Indonesia mengajak masyarakat untuk berzakat melalui program belanja Central Midnight Sale.
-
Baznas menggelar Khataman Al-Quran bersama puluhan wartawan yang biasa meliput di Baznas dalam rangka memperingati Nuzulul Quran.
-
Baznas berkolaborasi dengan Bank Sinarmas Unit Usaha Syariah luncurkan aplikasi SimobiPlus Syariah.
-
Baznas bekerja sama dengan Cibubur Junction membuka gerai Ramadan di mall, perkantoran, dan venue festival yang dikemas dengan santunan anak yatim
-
Baznas bersama Henan Putihrai Sekuritas meluncurkan kerja sama program penggalangan dana Zakat, Infak, dan Sedekah saham melalui aplikasi HPX Syariah.
-
Najwa Shihab menerima anugerah Baznas Award 2023 dalam kategori tokoh insan pers pendukung zakat sejahterakan umat.
-
Badan Amil Zakat Nasional menyabet rekor MURI dalam kategori Penulisan Al-Qur'an oleh 1.000 Amil dengan metode follow the line.
-
Baznas salurkan bantuan paket pangan Ramadan dari King Salman Humanitarian Aid and Relief Center ke warga di Kampung Pemulung, Menteng Pulo Jaktim.
-
Baznas menyalurkan bantuan paket pangan Ramadan dari lembaga bantuan kemanusiaan yang didirikan Raja Salman bin Abdulaziz
-
Baznas melakukan penulisan mushaf Al-Qur`an yang melibatkan 1000 Amil, 1000 Muzaki dan 1000 Mustahik di seluruh Indonesia.
-
Taswan petani Program Lumbung Pangan dari Baznas raup penghasilan sebesar Rp 30 juta sekali panen.
-
PT Henan Putihrai Sekuritas (HPS) menunaikan sedekah saham nasabah melalui Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) sebesar Rp 274.049.915.
-
Baznas RI menjalin kerja sama dengan PT KB Bukopin Syariah untuk optimalkan ZIS melalui aplikasi BISA MOBILE.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved