TAG
Piala Dunia 2026
-
Efek Gagal ke Piala Dunia 2026 Masih Dirasakan Skuad Garuda, Kluivert Takut Injak Indonesia
Gelandang Timnas Indonesia Ricky Kambuaya blak-blakan soal mental rekan-rekannya usai gagal ke Piala Dunia 2026, ternyata masih pada syok.
5 hari lalu -
Timnas Indonesia Gagal Masuk Piala Dunia 2026, Erick Thohir Bakal Dipanggil DPR
Kegagalan Timnas Indonesia masuk Piala Dunia 2026 membuat Ketua Umum PSSI sekaligus Menpora Erick Thohir bakal segera dipanggil Komisi X DPR RI.
Kamis, 23 Oktober 2025 -
Hati Shin Tae-yong Masih untuk Mantan, Kirim Sinyal Bakal Kembali ke Timnas Indonesia
Shin Tae-yong mengirim sinyal kenangan dengan Timnas Indonesia tidak membuatnya berpaling ke lain hati dan membuka peluang kembali ke skuad Garuda.
Rabu, 22 Oktober 2025 -
Timnas Indonesia Gagal, Erick dan Kluivert Dianggap Biang Kerok, Sumardji : Harus Ada Pembenahan
Kegagalan Timnas Indonesia bikin pendukung kecewa, hingga memunculkan wacana Erick Thohir dan Patrick kluivert out.
Senin, 13 Oktober 2025 -
Ramalan Anak Shin Tae-yong Terkait Nasib Timnas Indonesia Viral Lagi
Ramalan anak Shin Tae-yong saat ayahnya ditendang oleh PSSI kembali viral di media sosial usai gagalnya Indonesia masuk Piala Dunia 2026.
Minggu, 12 Oktober 2025 -
Nasib Patrick Kluivert Usai Gagal Bawa Indonesia ke Piala Dunia 2026
Nasib pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert dipertanyakan usai gagal membawa Indonesia ke Piala Dunia 2026.
Minggu, 12 Oktober 2025 -
Timnas Indonesia Berakhir Tragis di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Ini Kata Erick Thohir
Indonesia gagal maju ke Piala Dunia 2026 usai kalah dari Irak pada Minggu (12/10/2025) dini hari.
Minggu, 12 Oktober 2025 -
FIFA Bongkar Kecurangan Naturalisasi Pemain Asing Malaysia, FAM Kena Sanksi
FIFA menjatuhkan sanksi kepada FAM usai menemukan manipulasi dokumen dalam proses naturalisasi tujuh pemain asing yang dinilai tak penuhi syarat
Selasa, 7 Oktober 2025 -
FIFA Perkenalkan Tiga Maskot Piala Dunia 2026, Siapa Saja?
FIFA resmi memperkenalkan tiga maskot Piala Dunia (PD) 2026, yaitu Maple the Moose, Zayu the Jaguar, dan Clutch the Bald Eagle.
Minggu, 28 September 2025 -
Partisipasi Tim Sepak Bola Israel di Ajang Internasional Ditentukan oleh Voting yang Digelar UEFA
UEFA menyiapkan pemungutan suara yang dapat berakibat pada larangan bagi Israel untuk berkompetisi di arena internasional.
Jumat, 26 September 2025 -
Timnas Indonesia Bakal Hadapi China Taipei dan Lebanon di FIFA Matchday pada 5 dan 8 September 2025
Timnas Indonesia akan hadapi China Taipei dan Lebanon di pertandingan FIFA Matchday pada 5 dan 8 September 2025.
Rabu, 27 Agustus 2025 -
Soal Desakan Patrick Kluivert Dipecat Jika Indonesia Gagal ke PD 2026, Ini Tanggapan Erick Thohir
Erick Thohir minta Jay Idzes dan kawan-kawan fight dan lakukan persiapan maksimal hadapi Putaran Keempat Kualifikasi Piala Dunia (PD) 2026 Zona Asia.
Sabtu, 5 Juli 2025 -
Erick Thohir Bicara Soal Desakan Patrick Kluivert Dipecat Andai Timnas Indonesia Gagal ke PD 2026
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir buka suara perihal desakan agar Patrick Kluivert dipecat andai tidak membawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026.
Sabtu, 5 Juli 2025 -
Karena Perang, Iran Terancam Dicoret dari Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia Sangat Diuntungkan
Karena Perang, Iran Terancam Dicoret dari Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia Sangat Diuntungkan
Rabu, 25 Juni 2025 -
Indonesia, UEA, Oman, Hingga Irak Minta FIFA dan AFC Jaga Netralitas Putaran Keempat Kualifikasi PD
Arab Saudi dan Qatar didapuk sebagai tuan rumah Putaran Keempat Kualifikasi Piala Dunia (PD) 2026 Zona Asia.
Senin, 16 Juni 2025 -
Qatar dan Arab Saudi Jadi Tuan Rumah Putaran Keempat Kualifikasi PD 2026, Ini Harapan Erick Thohir
Ketua Umum PSSI Erick Thohir meminta AFC, Qatar, dan Arab Saudi jaga laga Putaran Keempat Kualifikasi PD 2026 Zona Asia berjalan secara fair.
Jumat, 13 Juni 2025 -
Dua Pemuda Jepang Ini Rela Menunggu Semalaman di Depan Hotel untuk Bisa Dapatkan Jersey Ole Romeny
Dua pemuda asal Jepang mengaku rela menunggu di luar loby hotel di Osaka demi bisa bertemu dengan striker Timnas Indonesia Ole Romeny.
Kamis, 12 Juni 2025 -
Alami Cedera Saat Lawan Jepang, Yakob Sayuri & Kevin Diks Bakal Jalani Pemeriksaan Serius di Jakarta
Manajer Timnas Indonesia Sumardji menyebut bahwa cedera Kevin Diks dan Yakob Sayuri bakal langsung ditangani saat sampai di Jakarta.
Rabu, 11 Juni 2025 -
Dihajar Jepang 0-6, Indonesia Tetap Lolos ke Putaran Keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Timnas Indonesia kalah 0-6 dari Jepang pada laga terakhir Putaran Ketiga Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, Selasa (10/6/2025).
Selasa, 10 Juni 2025 -
Timnas Indonesia Tertinggal 0-3 dari Jepang, Pasukan Garuda Sulit Tembus Pertahanan Samurai Biru
Timnas Indonesia tertinggal 0-3 dari Timnas Jepang pada babak pertama laga pamungkas Putaran Ketiga Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Selasa, 10 Juni 2025