TAG
Kepala BPBD DKI Jakarta Isnawa Adji
-
Antisipasi Hujan Ekstrem, BPBD DKI Jakarta Lakukan Operasi Modifikasi Cuaca pada 17-21 Agustus 2025
BPBD DKI Jakarta menggelar Operasi Modifikasi Cuaca (OMC) mulai 17 Agustus hingga 21 Agustus 2025.
Selasa, 19 Agustus 2025 -
BPBD Siapkan OMC di Jakarta, Bogor, Bekasi, dan Tangerang untuk Meminimalisir Dampak Cuaca Ekstrem
Untuk memnimalisir cuaca ekstrem susulan, BPBD akan lakukan OMC dengan fokus di wilayah Jakarta, Bogor, Bekasi, dan Tangerang.
Senin, 7 Juli 2025 -
BPBD Ingatkan Warga Pesisir DKI Saat Fenomena Bulan Purnama, Ini Wilayah yang Terancam Banjir Rob
Wilayah pesisir Jakarta terancam banjir rob yang bisa terjadi pada 11 Mei sampai 17 Mei 2025 akibat fenomena bulan purnama.
Rabu, 14 Mei 2025 -
Peringatan Dini Cuaca Ekstrem 13–15 Maret 2025, BPBD Imbau Warga Jakarta Waspada Potensi Banjir
Kepala Pelaksana BPBD DKI Isnawa Adji sebut, Jakarta diperkirakan akan mengalami hujan dengan intensitas sedang hingga lebat beberapa hari ke depan.
Jumat, 14 Maret 2025 -
Balita di Tebet Jaksel Dilaporkan Hanyut Saat Dievakuasi dari Banjir, Pencarian Masih Dilakukan
Kapolsek Tebet Kompol Murodih mengatakan, pihaknya menerima informasi adanya laporan orang hilang pada Selasa (4/3/2025) sekitar pukul 15.30 WIB.
Selasa, 4 Maret 2025 -
Banjir di Jakarta Meluas, 57 RT Terendam dan 217 Warga Mengungsi
Kepala Pelaksana BPBD Provinsi DKI Jakarta Isnawa Adji sebut, wilayah banjir di DKI semakin luas pada Senin (3/3/2025) pukul 12.00 WIB.
Senin, 3 Maret 2025 -
Waspada, BPBD DKI Jakarta Ingatkan Warga Pesisir, Pekan Depan Ada Banjir Rob di 11 Kelurahan
BPBD DKI Jakarta mengingatkan warga pesisir soal potensi banjir rob pekan pekan, karena akan terjadi di 11 kelurahan.
Kamis, 23 Januari 2025 -
Update Kebakaran Glodok Plaza, Ini Daftar Nama dan Keluarga 14 Korban Hilang Versi BPBD Jakarta
BPBD Jakarta terus mencari korban kebakaran di Glodok Plaza, hingga kini ada 14 orang yang hilang.
Jumat, 17 Januari 2025 -
Delapan Pekerja yang Terjebak di Glodok Plaza Telah Dievakuasi, Sekarang Sedang Ditangani Tim Medis
Kepala Pelaksana BPBD Provinsi DKI Isnawa Adji sebut, delapan orang pekerja yang terjebak di Glodok Plaza telah berhasil diselamatkan.
Kamis, 16 Januari 2025 -
Ada Potensi Terjadi Tanah Longsor di Jakarta, Berikut Daftar Lokasinya
BPBD Provinsi DKI Jakarta minta para lurah, camat, dan masyarakat waspada potensi gerakan tanah pada saat curah hujan selama Januari 2025.
Rabu, 15 Januari 2025 -
BREAKING NEWS: Lima Warga Tewas Terpanggang Akibat Kebakaran di Tambora Jakbar
Kebakaran hebat terjadi di kawasan padat penduduk, Tambora, Jakbar, Selasa (15/10/2024) dini hari. Akibatnya ada lima oarng yang tewas terpanggang.
Selasa, 15 Oktober 2024 -
Gulkarmat Jakpus Kerahkan 15 unit Damkar untuk Atasi Kebakaran di Bakamla RI
Kebakaran terjadi di gedung Bakamla RI, Minggu (29/9/2024). Sebanyak 15 unit Damkar dikerahkan.
Minggu, 29 September 2024 -
Hujan Deras Guyur Jakarta Beberapa Hari Terakhir, Debit Air Bendungan Katulampa Bogor Siaga 3
Hujan yang melanda wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya beberapa hari belakangan menyebabkan kenaikan status Bendungan Katulampa menjadi Siaga 3/Waspada
Minggu, 4 Agustus 2024 -
Lokasi Longsor di Bintaro Sudah Bisa Dilalui Sepeda Motor dan Mobil
BPBD DKI kerahkan alat berat seperti kendaraan eskavator ke lokasi longsor di Bintaro untuk membantu mengangkat tanah yang tutupi jalan.
Minggu, 7 Juli 2024 -
Hujan Lebat Guyur Jakarta Akibatkan Tebing Tol di Bintaro Longsor dan Sejumlah Wilayah Tergenang Air
Hujan deras di Jakarta membuat sejumlah lokasi tergenang, bahkan ada tebing yang longsor di Bintaro, Jaksel, Sabtu (6/7/2024).
Sabtu, 6 Juli 2024 -
Hujan Deras Guyur Jakarta Sejak Sabtu Pagi, 5 RT di Ibu Kota Tergenang Air
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi DKI Jakarta mencatat ada sebanyak 5 RT yang tergenang hingga Sabtu (6/7/2024) pukul 13.00 WIB.
Sabtu, 6 Juli 2024 -
Hujan Intensitas Sedang Bikin 5 RT di Jakarta Timur Tergenang Air
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mencatat, genangan saat ini terjadi di 5 RT di wilayah DKI Jakarta.
Selasa, 2 Juli 2024 -
47 RT di DKI Jakarta Terendam Banjir Akibat Hujan, Berikut Data Lengkapnya
Kepala BPBD Provinsi DKI Jakarta Isnawa Adji sebut terdapat 47 RT di DKI Jakarta yang kebanjiran akibat hujan deras, Sabtu (25/5/2024).
Sabtu, 25 Mei 2024 -
Update Banjir Jakarta, BPBD DKI Pantau Mulai Surut, 13 RT Masih Terendam
Hujan yang melanda wilayah Jabodetabek membuat banjir di banyak tempat. Namun, kini mulai surut, demikian pantauan BPBD DKI Jakarta.
Jumat, 15 Maret 2024 -
38 Jalan di Jakarta Terendam Banjir Akibat Hujan Deras dan 10 Ruas Sudah Surut, Berikut Datanya
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi DKI Jakarta pun mengumumkan lokasi di Jakarta yang tergenang air.
Kamis, 29 Februari 2024