Timnas Indonesia
Usung Misi Balas Dendam, PSSI Kebut Naturalisasi Kevin Diks, Target Kalahkan Bahrain dan China
Erick Thohir tak terima melihat Timnas Indonesia dipermalukan China dan Bahrain. Misi balas dendam pun diusung, Kevin Diks jadi solusi.
Wasit asal Oman Ahmed Al Kaf memberikan perpanjangan waktu di luar kouta yang telah ditentukan (6 menit).
Ahasil Bahrain mampu menyamakan kedudukan skor 2-2 di menit ke 90+9'.
Dengan datangnya Kevin Diks pada laga kandang melawan Bahrain, maka bakal menjadi sumbangan amunisi yang berarti untuk Timnas Indonesia.
Kevin Diks sendiri merupakan pemain yang membawa bekal dari kompetisi sekelas Liga Champions.
Selain itu, pemain 28 tahun juga pernah menembus kelompok umur Timnas Belanda U19-21.
Adapun bergabungnya Kevin Diks juga bakal melambungkan harga pasar para pemain Timnas Indonesia.
Pemain keturunan Ambon, ditaksir mencapai Rp 69,53 miliar oleh Transfermarkt.
Dengan nilai tersebut, Kevin akan menempati tangga kedua termahal setelah Mees Hilgers dengan nilai Rp 173 miliar.
Hasil dan Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026:
5 September 2024: Arab Saudi 1-1 Timnas Indonesia
10 September 2024: Timnas Indonesia 0-0 Australia
10 Oktober 2024: Bahrain 2-2 Timnas Indonesia
15 Oktober 2024: China 2-1 Timnas Indonesia
14 November 2024: Timnas Indonesia vs Jepang
19 November 2024: Timnas Indonesia vs Arab Saudi
| Tiga Pelatih Top Ini Tertarik Tangani Timnas Indonesia, Agen Sudah Sodorkan Nama Mereka ke PSSI |
|
|---|
| Misteri Pelatih Timnas Indonesia Belum Terungkap, Akmal Marhali: Pilih yang Bawa Hoki |
|
|---|
| Pelatih Baru Timnas yang Dipilih PSSI Harus Punya Target Prestasi bukan Pembinaan, Gak Usah Drama |
|
|---|
| Efek Gagal ke Piala Dunia 2026 Masih Dirasakan Skuad Garuda, Kluivert Takut Injak Indonesia |
|
|---|
| Ini Alasan Ketua Umum PSSI Erick Thohir Lama Memilih Pelatih Baru Timnas Indonesia |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/Kevin-Diks-Akan-Dinaturalisasi-Erick-Thohir.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.