Info Pemprov Jateng
Percepat Atasi Kemiskinan, Pj Gubernur Jateng Serahkan Bantuan Modal Usaha Produktif
Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana serahkan bantuan modal usaha ekonomi produktif ke 180 mustahik di Kabupaten Pekalongan, Kendal,Batang,Kota Pekalongan
“Saya juga akan mengajak instansi terkait dan perusahaan melalui CSR untuk memiliki empati dan membantu masyarakat yang masih masuk kategori miskin," katanya.
Sementara itu, Ketua Baznas Jateng, Ahmad Daroji menyatakan, bantuan modal usaha produktif untuk mustahik ini merupakan bentuk keseriusan Baznas Jateng dalam upaya penanggulangan kemiskinan.
Melalui program itu, Baznas bertekad untuk mengubah para mustahik ini kelak menjadi muzakki (pemberi zakat).
"Mudah-mudahan tujuan kami ini berhasil. Maka kami berikan pelatihan kerja dan modal usaha produktif. Pendampingan kami lakukan melalui penyuluh agama tingkat kecamatan. Mereka dekat dengan penerima sehingga monitoring dapat berjalan baik," kata Daroji.
Beberapa bidang usaha yang dilakukan para penerima bantuan itu meliputi kuliner, toko kelontong, laundry, konveksi, jasa bengkel, pertanian, perikanan, dan peternakan.
"Ke depan kami akan memberikan penghargaan khusus kepada para mustahik yang sudah berhasil menjadi muzakki," pungkasnya.
Pj Gubernur Jateng
Nana Sudjana
bantuan modal usaha ekonomi produktif
Baznas Provinsi Jateng
mustahik
| Pastikan Logistik Pemilu Siap dan Aman, Pj Gubernur Jateng Cek Gudang Logistik KPUD Kota Surakarta |
|
|---|
| Pemprov Jateng Bakal Genjot Gotong Royong Atasi Kemiskinan di Tahun 2024 |
|
|---|
| Kunjungi Keuskupan Agung Semarang di Perayaan Natal, Pj Gubernur Jateng Sampaikan Pesan Damai |
|
|---|
| Pemprov Jateng Raih Penghargaan Provinsi Terinformatif Enam Kali Berturut-turut |
|
|---|
| Pj Gubernur Jateng Pastikan Tol Solo - Yogyakarta Dibuka Fungsional 22 Desember 2023 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/Penyerahan-bantuan-modal-usaha-ekonomi-produktif.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.