Kabar Artis
Febby Rastanty Tidak Syuting Selama Ramadan, Fokus Jalankan Ibadah Puasa hingga Berkumpul Keluarga
Pemain sinetron dan penyanyi Febby Rastanty antusias menjalani ibadah puasa di bulan Ramadan meski untuk sementara ini memilih break syuting sinetron.
Penulis: Arie Puji Waluyo | Editor: Irwan Wahyu Kintoko
WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA - Pemain sinetron dan penyanyi Febby Rastanty antusias menjalani ibadah puasa di bulan Ramadan.
Febby Rastanty sampai tidak menerima pekerjaan selama Ramadan supaya fokus menjalani ibadah puasa.
"Puasa nggak ambil syuting sinetron stripping (kejar tayang)," kata Febby Rastanty di kawasan Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, kemarin.
Baca juga: Febby Rastanty Belajar Pegang Senjata Api hingga Lakoni Adegan Berdarah di Film Cherish and Ruelle
Saat sedang tidak syuting sinetron, Febby Rastanty bisa mengelola sejumlah bisnis sambil berpuasa.
Dara yang kini berusia 27 tahun itu niat menjalani ibadah puasa tanpa banyak pekerjaan di lokasi syuting sinetron.
"Beberapa tahun sebelumnya aku menghabiskan waktu Ramadan di lokasi syuting sampai nggak banyak waktu sama keluarga," kata Febby Rastanty.
Baca juga: Febby Rastanty Dijodohkan dengan Verrell Bramasta, Bikin Baper Penonton Menjadi Pasangan di Sinetron
Kini, mantan personel girlband Blink itu bisa menghabiskan waktunya bersama keluarga di rumah.
"Aku dikasih waktu buat istirahat, menikmati kebersamaan bareng keluarga di rumah dan mendekatkan diri kepada Allah," ucap Febby Rastanty.
Febby bahkan berencana hijrah.
Gandeng Rifqi Fitriadi Bentuk RANS Tenis, Raffi Ahmad: Selain Skill, Akhlaknya Bagus |
![]() |
---|
Nindy Ayunda Mengaku Tidak Sembunyikan hingga Menolak Menyebutkan Keberadaan Dito Mahendra |
![]() |
---|
Diperiksa Bareskrim Lebih dari 10 Jam, Nindy Ayunda Tidak Ditahan: Saya Capek dan Ngantuk |
![]() |
---|
Nindy Ayunda Diperiksa Terkait Kasus Senpi Ilegal Dito Mahendra, Polisi Sebut Statusnya Masih Saksi |
![]() |
---|
Sule dan Uci Sucita Dikabarkan Menikah Setelah Foto dengan Busana Pengantin Tersebar di Media Sosial |
![]() |
---|