IIMS 2023
Hari Terakhir IIMS 2023, Pengunjung yang Penasaran Antusias Ikut Test Ride Motor Listrik
Pengunjung antusias mencoba salah satu motor listrik dalam pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023 di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat.
Penulis: Yolanda Putri Dewanti | Editor: Junianto Hamonangan
Warta Kota/Yolanda Putri Dewanti
Sejumlah pengunjung antusias mencoba salah satu motor listrik dalam pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023 di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, Minggu (26/2/2023).
Berikut Ini cara mendaftar test ride di IIMS 2023:
1. Registrasi online melalui website resmi IIMS 2023
2. Pilih menu 'Test Ride' 3. Isi kolom yang tersedia dengan lengkap, mulai dari nama, nomor telepon, alamat email, dan tanggal test ride.
3. Upload file yang dibutuhkan seperti KTP dan SIM
4. Lalu klik 'Join Test Ride'
5. Membawa bukti registrasi online ke area test ride motor di Hall depan C2 dan isi surat pernyataan. (m27)
Baca berita Wartakotalive.com lainnya di Google News.
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait:#IIMS 2023
IIMS 2023 Tembus 15.622 Kendaraan Terjual, Total Transaksi Rp 5,3 Triliun, dan 468.720 Pengunjung |
![]() |
---|
Motor Listrik China Yadea Undang Decak Kagum di Hari Terakhir IIMS 2023, Kuat Dinaiki 5 Orang |
![]() |
---|
Meluncur Perdana di IIMS 2023, Motor Listrik Asal China Ini Disambut Antusias Pengunjung |
![]() |
---|
Sudah Amankan Tiket Infinite? Dewa 19 feat Virza Bakal Tutup IIMS 2023 Jadi Berkesan |
![]() |
---|
Intip Teknologi Canggih Wuling Alvez di IIMS 2023, Siap Gebrak Pasar SUV |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.