HUT PDIP
Inilah Rangkaian Acara HUT ke-50 PDI Perjuangan di JIExpo Kemayoran 10 Januari
Berikut ini rangkaian acara HUT ke-50 PDI Perjuangan yang akan diselenggarakan di JIExpo Kemayoran, Selasa (10/1/2023)
WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA - Berikut ini rangkaian acara HUT ke-50 PDI Perjuangan yang akan diselenggarakan di JIExpo Kemayoran, Selasa (10/1/2023)
HUT PDIP diperingati setiap 10 Januari yang tahun ini jatuh pada hari, Selasa (10/1/2023).
Peringatan HUT PDIP 2023 bertepatan dengan hari pendiriannya, yaitu pada 10 Januari 1973 yang kala itu masih bernama PDI.
Lantas apa tema peringatan HUT ke-50 PDIP tahun 2023 ini?
Simak pernyataan Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto terkait tema HUT PDIP ke-50 tahun 2023, dikutip dari kompas.com, berikut ini.
Baca juga: Kumpulan Link Twibbon HUT ke-50 PDI Perjuangan Akan Dirayakan 10 Januari di JI Expo Kemayoran
Tema HUT PDIP ke-50 tahun 2023
Pada peringatan HUT PDIP 2023, Hasto mengatakan ada tema besar dan sub tema untuk merayakannya.
Adapun tema HUT ke-50 PDIP tahun 2023 adalah "Genggam Tangan Persatuan dengan Jiwa Gotong Royong dan Semangat Api Perjuangan yang Tak Kunjung Padam"
"PDI-P akan membawa tema Genggam Tangan Persatuan dengan Jiwa Gotong Royong dan Semangat Api Perjuangan yang Tak Kunjung Padam untuk merayakan HUT ke-50," kata Hasto, Selasa (3/1/2023).
Sementara sub tema pada HUT ke-50 PDIP tahun 2023 adalah "Persatuan Indonesia untuk Indonesia Raya".
Berkaitan dengan tema HUT ke-50 PDIP tahun 2023, Hasto tidak menjabarkan lebih mendalam makna dari tema tersebut.
Menurutnya penjabaran dari tema HUT PDIP ke-50 tahun 2023 akan dijelaskan oleh Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri.
"Karena, sangat jelas nanti dijelaskan oleh Ibu Ketum (Megawati Soekarnoputri) dalam pidato politik Beliau," ujar Hasto.
Rangkaian acara HUT PDIP ke-50 tahun 2023
Perayaan HUT PDIP di Banten Tanpa Megawati Soekarnoputri, Bersatu Bersihkan Sungai dan Sampah |
![]() |
---|
Pakar Hukum Sindir Partai Nasdem, Relasi Parpol Pengusung dan Presiden Harus Kuat Sesuai Konstitusi |
![]() |
---|
Megawati Beri Signal, Capres PDIP Ganjar Pranowo, Target Menang dan Kader PDIP |
![]() |
---|
Megawati Soekarnoputri Urung Umumkan Bacapres di HUT PDIP, Ganjar Pranowo Pilih Bersabar |
![]() |
---|
Megawati Pastikan Usung Capres dari Kader PDI Perjuangan |
![]() |
---|