Properti

Berikut Rekomendasi 4 Kost di Jakarta Barat yang Nyaman dan Aesthetic untuk Mahasiswa dan Pekerja

Anda tertarik tinggal di Jakarta Barat? Pertimbangkan 4 kost di Jakarta Barat yang nyaman dan aesthetic ini.

Cove.id
Suasana kost di Jakarta Barat. 

WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA - Jakarta masih menjadi salah satu kota yang paling banyak dituju untuk meniti karir atau menuntut ilmu. Tak heran kalau banyak orang dari luar kota rela merantau ke Jakarta.

Buat Anda yang kuliah atau bekerja di area Jakarta Barat, nggak ada salahnya untuk menempati kost di Jakarta Barat yang nyaman dan aesthetic.

Namun, menemukan kost di Jakarta Barat yang harga, lokasi, keamanan, kenyamanan, dan fasilitasnya sesuai keinginan Anda mungkin cukup menantang.

Sebagai solusi, Cove sudah rangkum sederet rekomendasi kost di Jakarta Barat untuk Anda pilih. Yuk, simak!

Cove The Peak Garden

Cove The Peak Garden adalah pilihan tempat tinggal yang ideal bagi mahasiswa Universitas Krida Wacana yang mencari hunian di dekat kampus.

Kost eksklusif dengan harga terjangkau yang nyaman di Jakarta Barat ini juga dekat dengan Stasiun Grogol, supermarket, restoran, rumah sakit, Mall Taman Anggrek, Central Park, dan Mall Ciputra.

Cove The Peak Garden
Suasana kost Cove The Peak Garden di Jalan Tanjung Duren Utara III C No. 220, Tj. Duren Utara, Kec. Grogol Petamburan, Jakarta Barat.

Hunian ini menawarkan tiga tipe kamar, yakni Kamar Standard dengan kamar mandi dalam, Kamar Standard dengan kamar mandi luar, dan Kamar Superior dengan kasur queen.

Masing-masing tipe kamar sudah dilengkapi dengan fasilitas AC, meja kerja, dan lemari pakaian.

Alamat: Jalan Tanjung Duren Utara III C No. 220, Tj. Duren Utara, Kec. Grogol Petamburan, Jakarta Barat

Fasilitas Bersama: Dapur, ruang makan, lobi, ruang bersama, teras, rooftop area, laundry, dispenser, WiFi, security

Harga: Mulai dari Rp 2.369.000 juta per bulan.

Cove The Peak Bright

Cove The Peak Bright menawarkan hunian yang cocok untuk para mahasiswa dengan segala fasilitas esensial di setiap kamarnya. Khususnya bagi mahasiswa Binus yang sedang mencari hunian dekat dengan kampus.

Halaman
123
Sumber: Warta Kota
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    berita POPULER

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved