Piala Dunia 2022
Jepang Tersingkir dari Piala Dunia 2022 Lewat Adu Penalti, Argentina Paling Jago Soal Ini
Adu penalti merupakan bagian besar dari sejarah Piala Dunia, dan telah menentukan dua final, yakni pada 1994 dan 2006.
Penulis: Yaspen Martinus | Editor: Yaspen Martinus
Daily Mail
Adu penalti diperkenalkan sebagai penentu pemenang pada pertandingan dengan hasil imbang sejak Piala Dunia 1982.
Inggris
1 kemenangan
4-3 melawan Kolombia di babak 16 besar pada 2018
3 kekalahan
1-3 melawan Portugal di perempat final pada 2006
3-4 melawan Argentina di babak 16 besar pada 1998
3-4 melawan Jerman di semifinal pada 1990
Prancis
2 kemenangan
4-3 melawan Italia di perempat final pada 1998
4-3 melawan Brasil di perempat final pada 1986
2 kekalahan
3-5 melawan Italia di final pada 2006
4-5 melawan Jerman di semifinal pada 1982
Berita Terkait :#Piala Dunia 2022
Piala Dunia 2022: Menilik Kisah Perjuangan WNI Merintis Usaha Restoran di Qatar |
![]() |
---|
Piala Dunia 2022: Mengenal Pearl Of Beirut Restaurant Al Khor, Tempat Makan di Qatar Milik WNI |
![]() |
---|
Piala Dunia 2022 Usai, Suporter Argentina Enggan Pulang, Malah Padati Pasar Tradisional Souq Waqif |
![]() |
---|
Total 172 Gol Tercipta di Qatar, Piala Dunia 2022 Kalahkan Edisi 1998 dan 2014 |
![]() |
---|
Beginilah Situasi Qatar Usai Piala Dunia 2022, Ditinggal Wisatawan dan Sepi Bak Kuburan |
![]() |
---|