Berita Video
VIDEO: Panglima TNI Andika Perkasa Minta Pati Angkatan Laut Tunjukkan Eksistensi Penjagaan
Salah satu Perwira Tinggi yang mendapat kenaikan pangkat adalah Laksamana Madya Herru Kusmanto.
WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA- Panglima TNI memimpin upacara kenaikan pangkat perwira tinggi (Pati) Tentara Nasional Indonesia di Aula Gatot Soebroto Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur beberapa waktu lalu .
Seperti dikutip dari akun Youtube Jenderal TNI Andika Perkasa, sebanyak 49 orang Perwira Tinggi, dinaikan satu pangkat lebih tinggi dari pangkat sebelumnya.
Salah satu Perwira Tinggi yang mendapat kenaikan pangkat adalah Laksamana Madya Herru Kusmanto.
Laksamana Madya TNI Herru Kusmanto, sebelumnya pernah menjabat sebagai Asrenum Panglima TNI, dan kini seiring kenaikan pangkat yang diberikan Laksdya TNI Herru Kusmanto mengemban tugas sebagai Panglima Komando Armada RI.
Berpengalaman menjadi Pangkoarmada 2, Laksdya TNI Herru Kusmanto berharap, bisa memberikan dedikasi dan Dharma Baktinya kepada TNI melalui Koarmada RI.
Koarmada RI sebagai organisasi baru, diharapkan bisa lebih eksis dalam melaksanakan fungsi dan tugasnya mempertahankan kedaulatan wilayah laut NKRI.
Panglima Kolinlamil Laksamana Muda TNI Herru Kusma
Laksamana Madya TNI Herru Kusmanto
Warta Kota
News Video
VIDEO Viral di Media Sosial Pernikahan dengan Mahar Kain Kafan hingga Keperluan Jenazah |
![]() |
---|
VIDEO Indy Barends Sebut Indra Bekti Ingin Cepat Kembali Siaran |
![]() |
---|
VIDEO Anggrek Vanda Douglas Tumbuh Dengan Subur di Tangerang Selatan |
![]() |
---|
VIDEO Kuliner Jakarta Asinan Kamboja Legendaris Alm H Mansyur di Jakarta Timur Berdiri Sejak 1970 |
![]() |
---|
VIDEO Asinan Legendaris Kamboja Alm H Mansyur Jakarta Timur, Berdiri Sejak 1970 |
![]() |
---|