Berita Video

VIDEO Anies Baswedan Berdialog Sambil Lesehan Dengan Massa Aksi KOPAJA

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan menemui massa aksi yang menggeruduk Balai Kota DKI Jakarta, Jakarta Pusat, pada Jumat (14/10/2022).

Penulis: Leonardus Wical Zelena Arga | Editor: Fredderix Luttex

Jeanny menegaskan, massa aksi akan menunggu di lokasi hingga Anies menemui mereka untuk memberikan pernyataan.

Berdasarkan pantauan wartakotalive.com, massa aksi telah berkumpul dan menyuarakan aspirasi mereka sejak sekira pukul 14.00 WIB.

Baca juga: Pengamat Sebut Keberhasilan Anies Baswedan Tangani Banjir karena Jasa Jokowi dan Ahok

Puluhan massa aksi tersebut terdiri tidak hanya mahasiswa dan organisasi atau komunitas saja, melainkan terdapat para warga yang diduga terdampak akibat pergub tersebut.

Bahkan tidak sedikit anak kecil yang dilibatkan oleh mereka dalam aksi KOPAJA di depan Balai Kota DKI Jakarta itu.

Sejumlah spanduk tuntutan juga dibentangkan oleh mereka di depan pagar Balai Kota DKI Jakarta yang dijaga oleh belasan aparat kepolisian. (m36)

Sumber: Warta Kota
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved