Pencurian
Karyawan Pet Shop Gasak Rp44 Juta dan Dua Ponsel dari Tempat Kerjanya
MK (23) menggasak uang tunai sekitar Rp44 Juta dan dua telepon seluler (ponsel) dari toko Pet Shop tempatnya bekerja
Penulis: Rendy Renuki | Editor: Budi Sam Law Malau
Warta Kota/ Rendy Rutama
Rendy (25) Karyawan Pet Shop, menceritakan aksi pencurian yang dilakukan MK karyawan lain di Pet Shop tempatnya bekerja di Ciracas, Jakarta Timur, Kamis (11/8/2022).
Laporan teregistrasi di nomor LP/B/25/VIII/2022/SPKT/SEK.CRS/RESJAKTIM/PMJ.
Sementara itu Kapolsek Ciracas, Kompol Jupriono memastikan pihaknya masih mendalami dan menyelidiki kasus ini.
Baca juga: 27 Kali Beraksi, Komplotan Pencurian Bermotor yang Dipimpin Residivis Ditangkap Polisi
"Laporan polisi baru masuk (diterima),akan kami dalami," ujar Jupriono saat dikonfirmasi, Kamis (11/8/2022).
Menurutnya penyidik sedang melakukan olah TKP kasus pencurin ini.
"Sedang olah TKP dipimpin Kepala Unit Reskrim," kata Jupriono. (m37)
Berita Terkait :#Pencurian
Pemuda pura-pura Tidur di Musala setelah Curi HP dan Uang Milik Warga Nanggung Bogor |
![]() |
---|
Kantor DPC Partai Nasdem Bekasi Utara Dibobol Maling, Uang Tunai Ratusan Juta Raib |
![]() |
---|
Viral di Medsos, Dua Pencuri Kuliti Besi Pagar Pembatas Jalan di Depan RSUD Koja Jakarta Utara |
![]() |
---|
OJK Buka Suara Terkait BCA Tolak Ganti Rugi Pencurian Tukang Becak |
![]() |
---|
Diringkus Polisi, Begini Tampang Komplotan Pencuri Truk di Palembang |
![]() |
---|