Berita Jakarta

Undang Penyandang Disabilitas ke JIS, Anies: Fasilitas Baru Kita Harus Ramah untuk Disabilitas

Anies Baswedan mengakui bahwa Pemprov DKI Jakarta selalu mengundang penyandang disabilitas setiap ada perhelatan.

Penulis: Junianto Hamonangan | Editor: Feryanto Hadi
Warta Kota/ M Rifqi Ibnumasy
Suasana JIS di malam hari dihiasi lampu sorot warna-warni. Anies kini mengundang penyandang disabilitas datang ke JIS 

Anies mengklaim, pembangunan JIS juga disertai penataan kawasan yang ada di sekitarnya sehingga akan menambah estetika dan fungsi dari infrastruktur tersebut.

Anies mencontohkan, seperti penataan di sisi timur JIS yang terdapat Waduk Cincin untuk mengendalikan banjir.

Kemudian pemerintah akan menyiapkan kawasan untuk pembangunan tower perkantoran dan perumahan di sana.

“Ini konsep yang kami siapkan dari awal dan ini kami terapkan juga di berbagai tempat di Jakarta, bukan hanya mengatur persil tapi mengatur kawasan,” imbuhnya.

Sumber: Warta Kota
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved