Ramadan

Jelang Lebaran, Kawasan Pasar Tanah Abang Macet Parah, Polantas dan Dishub Kewalahan

Kawasan Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat mulai ramai jelang Idul Fitri 1443 Hijriah. Jalanan jadi macet parah

Penulis: Desy Selviany | Editor: Dian Anditya Mutiara
Wartakotalive/Desy Selviany
Kawasan Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat mulai ramai jelang Idul Fitri 1443 Hijriah, Sabtu (16/4/2022) 

Polantas pun mengambil sejumlah tindakan untuk bisa mengurangi kemacetan.

Opsi pertama bila masih bisa ditangani maka diupayakan pengaturan.

Namun, apabila volume kendaraan terus bertambah tidak menutup kemungkinan diadakan upaya buka tutup

"Namun kalau masih berlebih kami akan alihkan arus lalu lintas," ungkap Purwanta.

Saat ini 22 personel Polantas khusus disiagakan di kawasan Pasar Tanah Abang. (Des)

Sumber: Warta Kota
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved