Berita Regional
Heboh Dana Hibah Rp 9 Miliar untuk Pembangunan Meseum dan Galeri SBY-ANI Ditarik Lagi, Kenapa?
Ini kisah dana hibah Rp 9 Miliar yang sedianya digunakan untuk pembangunan Meseum dan Galeri SBY-ANI di Pacitan.
WARTAKOTALIVE.COM, PACITAN -- Ini kisah dana hibah Rp 9 Miliar yang sedianya digunakan untuk pembangunan Meseum dan Galeri SBY-ANI di Pacitan.
Dana tersebut ternyata ditarik kembali karena tak juga digunakan sesuai kebutuhan awal.
Tentang mengapa tak juga digunakan, tak ada penjelasan rinci.
Baca juga: Tudingan SBY Restui Kudeta Dibantah AHY, Ungkap Tak Ada Matahari Kembar dalam Kepemimpinan Partai
Baca juga: Starting XI dan Live Streaming Juventus vs Crotone, Ronaldo-Kulusevski Starter, Misi Tiga Besar
Pihak Pemprov Jatim hanya menegaskan bahwa bantuan tersebut bisa kembali diajukan dengan usulan baru jika siap digunakan.
Demikian Sekdaprov Jawa Timur Heru Tjahjono dalam penjelasan terbarunya.
Menurut Heru, penarikan bantuan hibah yang diberikan Pemprov Jatim melalui mekanisme Bantuan Keuangan Khusus (BKK) kepada Kabupaten Pacitan itu merupakan hal yang biasa.
Adapun alasannya melakukan penarikan itu karena anggaran yang sebelumnya sudah disiapkan tersebut ternyata tak kunjung segera digunakan sebagaimana mestinya.
Baca juga: Berita Populer Banjir: DKI Bikin Peta Banjir Sampai Korban Jebol Tanggul Citarum Dievakuasi
"Kami tarik karena tidak dipergunakan, dananya dikembalikan lagi ke rekening Pemprov Jatim," katanya dikonfirmasi Senin (22/2/2021).
Meski demikian, bantuan tersebut tak menutup kemungkinan bisa dialokasikan lagi.
Pasalnya, anggaran yang sekarang ditarik tersebut diketahui masuk dalam pos Perubahan APBD 2020 dengan waktu penggunaannya yang relatif pendek.
Dana Hibah Rp 9 Miliar
Meseum dan Galeri SBY-ANI
Sekdaprov Jawa Timur Heru Tjahjono
SBY Tak Pernah Minta Dana Hibah
PNS dengan 8 Anak dan Sudah Punya Cucu Diselingkuhi Suami yang Juga PNS, Curhat ke Bupati Garut |
![]() |
---|
KRONOLOGI Kapal Feri Tenggelam di Sungai Sambas, Penumpang Histeris saat Kapal Mulai Miring |
![]() |
---|
KASIHAN, Gadis 16 tahun di NTT Jadi Tersangka usai Melawan Pria Tua yang Hendak Menodainya di Hutan |
![]() |
---|
Kepala Sekolah yang Pecat Guru Honorer karena Unggah Gaji Minta Maaf, Guru Hervina Bisa Kerja Lagi |
![]() |
---|
Kisah Wakil Bupati Pamekasan Raja'e yang Meninggal karena Covid-19 dan Bikin Nangis Lawan Politiknya |
![]() |
---|