Liga 1

Ini Alasan Pelatih Persib Tak Mainkan I Made Wirawan dan Geoffrey Castillion di Sesi Training Match

Dalam sesi training match di di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) tersebut I Made Wirawan dan Geoffrey Castillion tak diturunkan.

Editor: Murtopo
Warta Kota/Umar Widodo
Pelatih Persib Robert Rene Alberts 

Mengenai kesiapan fisik Pangeran Biru, pria berkebangsaan Belanda itu masih belum merasa puas. Ia menilai tim masih harus bekerja lebih keras mempersiapkan kondisi yang lebih baik untuk sebuah pertandingan 90 menit penuh.

“Kita memang melihat beberapa pemain kelelahan hari ini. Tapi pada akhirnya, kita menyadari kita sedang berupaya untuk bisa kembali kuat bermain selama 90 menit,” sambung.

Seusai training match petang itu, Robert pun memutuskan untuk mengistirahatkan tim pada esok hari. Semua pemain hanya perlu melakukan recovery di rumahnya masing-masing.

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved