Kabar Artis
PFI Kecam Musisi Anji karena Membuat Opini Penghakiman Sepihak Soal Foto Jenazah Covid-19
Organisasi profesi Pewarta Foto Indonesia mengecam pernyataan Anji terkait foto karya jurnalistik mengenai jenazah Covid-19 yang viral di medsos.
Warta Kota/Heribertus Irwan Wahyu Kintoko
Musisi Anji ditunjuk sebagai Kepala Sekolah Holywings Academy yang memberikan pengetahuan, informasi, serta berbagi pengalaman selama menjadi musisi, Selasa (7/7/2020). Senin (20/7/2020), PFI mengecam Anji karena membuat opini penghakiman sepihak terhadap foto karya jurnalistik yang dibuat oleh Joshua Irwandi, fotografer yang mendapatkan grant dari National Geographic.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/anji-az.jpg)