Jalur Sepeda

LOKASI Khusus Pesepeda di Jakarta Hari Minggu 19 Juli 2020, Tetap Jaga Jarak Aman dan Pakai Masker

TMC Polda Metro Jaya merilis sejumlah lokasi yang dapat digunakan untuk para pesepeda pada hari ini Minggu 19 Juli 2020 pagi.

Penulis: Lucky Oktaviano | Editor: Lucky Oktaviano
Twitter/@TMCPoldaMetro
Kawasan khusus pesepeda untuk wilayah Jakarat Selatan. 

WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA -- Bagi warga Jakarta dan sekitarnya yang ingin berolahraga hari Minggu 19 Juli 2020 ini  telah disiapkan kawasan khusus pesepeda (KKP). 

Kawasan olahraga ini disediakan masih dalam rangka mengurai kerumunan warga yang berolahraga di kawasan Jalan Sudirman-Thamrin.

TMC Polda Metro Jaya merilis sejumlah lokasi yang dapat digunakan untuk para pesepeda pada hari ini Minggu 19 Juli 2020 pagi.

Untuk wilayah Jakarta Pusat lokasi-lokasi yang disiapkan adalah:

1. Jalan Suryopranoto

2. Jalan Pejagalan Raya

3. Jalan Benyamin Sueb

4. Jalan Pramuka Sari

5. Jalan Percetakan Negara Dua

6. Jalan Danau Tondano

7. Jalan Paseban Raya

Sementara itu untuk wilayah Jakarta Selatan lokasi-lokasi yang disiapkan adalah:

1. Kebayoran Baru

Jalan Layang Non Tol (JLNT) Antasari

Halaman
1234
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved