Hari Raya Idul Fitri

Simak Tata Cara dan Waktu Pelaksanaan Salat Idul Fitri di Rumah saat Virus Corona Mewabah

Perlu diketahui soal tata cara dan waktu pelaksanaan Salat Idul Fitri di rumah saat wabah virus corona atau Covid-19.

Editor: Panji Baskhara
alfatih
Ilustrasi -- Salat Idul Fitri di rumah 

WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA - Perlu diketahui soal tata cara dan waktu pelaksanaan Salat Idul Fitri di rumah saat wabah virus corona atau Covid-19.

Saat ini, pemerintah baik dari Kementerian Agama (Kemenag) RI dan Majelis Ulama Indonesia (MUI) imbau, agar ummat muslim melaksanakan khutbah dan Salat Ied di rumah.

Lalu bagaimana ketentuan Salat Idul Fitri di rumah? Kapan waktu yang tepat Salat Ied di rumah? Bagaimana tata cara Salat Ied di rumah?

Waktu pelaksanaan Salat Ied dilakukan setelah hilang waktu terlarang salat sunnah yaitu kurang lebih 15 menit. Atau setelah matahari terbit.

Sesuai Fatwa MUI, Berikut Ini Panduan Kaifiat Khutbah dan Salat Idul Fitri Saat Pandemi Virus Corona

Berikut Enam Amalan Nabi Muhammad SAW Sebelum Melaksanakan Salat Ied di Hari Raya Idul Fitri

INGAT! Bayar Zakat Fitrah Sebelum Salat Ied Idul Fitri, Berikut Niat dan Cara Melaksanakannya

Yaitu awal waktu salat dhuha ketika warna merah di langit telah hilang.

Waktu salat Ied berakhir sebelum waktu terlarang salat sunnah berikutnya yaitu menjelang waktu dzuhur.

Waktu salat ini yang disepakati  para ulama.

Munahar Muchtar mengatakan, ulama berpendapat salat ied terdiri atas  7 kali takbir pada rakaát pertama dan 5 kali takbir pada rakaát kedua.

Sedangkan Jumhur ulama (mazhab Hanafi, Syafi’i dan Hambali) berpendapat bahwa takbir zawaid atau takbir tambahan tersebut dibaca setelah doa iftitah.

Mazhab Imam Maliki berpendapat bahwa pada awal salat langsung bertakbir dengan 7 takbir, baru setelah itu membaca iftitah.

"Kalau ikut mazhab Hanafi, Syafi’i ya silakan, mau ikut Hambali ya silakan tergantung keyakinan kita," ujarnya.

Rukun Salat Ied di rumah 

1. Niat salat ied

Halaman
123
Sumber: Warta Kota
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved