DENDAM Kesumat, Siswa SMK Tikam Pemerkosa Ibunya Hingga Tewas

SETELAH enam tahun memendam dendam, MM, siswa kelas XII SMK di Gempol, Pasuruan, Jawa Timur, akhirnya membunuh pria yang memerkosa ibunya.

Editor: Yaspen Martinus
SURYA.co.id/Galih Lintartika
MM (18) bersama Kapolres Pasuruan AKBP Rofiq Ripto Himawan 

SETELAH enam tahun memendam dendam, MM, siswa kelas XII SMK di Gempol, Pasuruan, Jawa Timur, akhirnya membunuh pria yang memerkosa ibunya.

MM tak bisa menahan dendam itu saat tahu sang pria ada di sekitar rumahnya.

Dia pun merencanakan pembunuhan itu pada Senin (16/12/2019) lalu.

Satu Anggota Brimob Gugur Saat Kerusuhan di Pasar Lama Yahukimo Papua, Begini Kronologinya

Berikut ini kronologinya:

1. Pakai penutup muka

Sebelum kejadian nahas itu, korban Yasin Fadilla (49), warga Dusun Kisik, Desa Gempol, Kecamatan Gempol, keluar rumah naik motor ke rumah tetangga.

Namun saat perjalanan pulang, 30 meter dari rumahnya, korban tiba-tiba diadang orang tidak dikenal, lalu ditusuk.

"Pelaku memakai penutup muka saat melakukan penusukan terhadap korban."

BREAKING NEWS: Kongres AS Makzulkan Presiden Donald Trump

"Jadi saksi di lokasi kejadian tidak ada yang bisa mengenalinya," kata Kapolsek Gempol Kompol Maryono.

2. Dikejar warga

Kapolsek mengatakan, aksi penusukan ini sempat diketahui warga.

Bahkan, warga sempat mengejar pelaku. Namun, pelaku berhasil melarikan diri.

"Korban meninggal dunia saat di IGD Rumah Sakit, diduga akibat mengalami pendarahan yang hebat," paparnya.

3. Ditangkap di Kediri

Halaman
1234
Sumber: Surya
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved