Kualifikasi Piala Dunia
Fakta Kelemahan Timnas Indonesia di Laga Kualifikasi Piala Dunia yang Bisa Dijadikan Bahan Evaluasi
Timmnas dikalahkan Thailand dengan skor 0-3 pada laga yang digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Selasa (10/9/2019).
Editor:
Murtopo
TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Pemain Timnas Indonesia berfoto bersama sebelum menghadapi Timnas Malaysia pada ajang kualifikasi Piala Dunia Qatar 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis (5/9/2019).
Timmnas dikalahkan Thailand dengan skor 0-3 pada laga yang digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Selasa (10/9/2019).
Sebelumnya Indonesia harus mengakui kehebatan Malaysia lantaran takluk dengan skor 2-3 di Stadion Gelora Bung Karno, lima hari lalu.
Dua hasil buruk laga kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia Grup G sudah pasti menjadi alaram berbahaya bagi sang pelatih Simon McMenemy.
Berikut fakta kelemahan timnas Indonesia yang bisa dijadikan bahan evaluasi:
• Ini Penyebab Timnas Indonesia Selalu Tampil Buruk di Babak Kedua pada Ajang Kualifikasi Piala Dunia
• Ini yang Menjadi Faktor Kekalahan 0-3 Timnas Indonesia Atas Thailand Menurut Stefano Lilipaly
• Timnas Indonesia Kalah Lagi, Kebobolan 3 Gol oleh Thailand di SUGBK