Timnas
Dikiritik Lantaran Timnas Indonesia Kalah 1-4 dari Yordania, Ini Jawaban Simon McMenemy
Timnas Indonesia kalah telak 1-4 atas Yordania dalam pertandingan FIFA Matchday di Stadion King Abdullah II, Amman, Selasa (11/6/2019).
Pendukung timnas Indonesia mengkritik tentang taktik yang digunakan Pelatih Timnas Indonesia Simon McMenemy yang menggunakan formasi 3-4-3.
Timnas Indonesia kalah telak 1-4 atas Yordania dalam pertandingan FIFA Matchday di Stadion King Abdullah II, Amman, Selasa (11/6/2019).
Pelatih timnas Indonesia, Simon McMenemy, mencoba menjawab kritikan pedas dari pendukung Garuda tersebut.
Taktik tersebut pertama kali dilakukan saat timnas Indonesia meraih kemenangan 2-0 melawan Myanmar pada Maret 2019.
Namun rupanya taktik tersebut gagal berkembang dengan baik saat berjumpa Yordania.
Simon McMenemy memutuskan untuk menggunakan taktik tersebut karena mayoritas pemainnya berposisi sayap.
Eks pelatih Bhayangkara FC ingin memaksimalkan kemampuan pemain yang ada di Indonesia.
• Live Streaming RCTI Timnas Indonesia Vs Vanuatu di Laga Uji Coba Internasional, Main Malam Ini
• Posisi Timnas Indonesia Merosot di Ranking FIFA, Digerser oleh Malaysia
• Ini Perkiraan Pemain yang Diturunkan Simon McMenemy di Laga Timnas Indonesia Vs Vanuatu di SUGBK
Taktik tersebut sepertinya akan terus dimatangkan oleh Simon McMenemy dan akan dipakai pada Kualifikasi Piala Dunia 2022 pada September mendatang.
Untuk itu, ia meminta kepada masyarakat Indonesia agar tetap memberikan dukungan dan jangan hanya mengkritik bila kalah.
"Tolong kasih pemain kesempatan untuk belajar, mungkin terlalu banyak kami menuntut mereka untuk memberikan lebih kepada Indonesia, kami tahu itu," kata Simon McMenemy.
Pelatih Timnas Indonesia Simon McMenemy
Timnas Indonesia Kalah 1-4 dari Yordania
pertandingan FIFA Matchday di Stadion King Abdulla
Direktur Utama PT Persis Solo Saestu Kaesang Pangarep Ingin 50 Persen Pemain Timnas Diisi dari Solo |
![]() |
---|
Skuad Garuda Pertiwi Akhiri Pemusatan Latihan Dengan Materi Latihan Ketahanan Fisik dan Bleep Test |
![]() |
---|
Rudy Eka Priyambada Punya Banyak Pekerjaan Rumah untuk Memerbaiki Performa Pemain Timnas Wanita |
![]() |
---|
Setelah Sembuh Covid, PSSI Beri Izin Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong Pulang ke Korea Selatan |
![]() |
---|
Pemain Timnas Wanita Sabreena Ashleigh Dressler Pernah Bergabung Tim Putra Saat Berusia 12 Tahun |
![]() |
---|