Memasuki Masa Tua, Ashanty Ungkap Mimpi Anang Hermansyah Ingin Tinggal di Bali
Musisi senior Anang Hermansyah (50) sepertinya memiliki keinginan untuk tinggal di Pulau Dewata saat masa tua nanti.
Musisi senior Anang Hermansyah (50) sepertinya memiliki keinginan untuk tinggal di Pulau Dewata saat masa tua nanti.
Hak itu pun diungkapkan sang istri Ashanty Siddik Hasnoputro (34) saat ditemui di kediamannya di kawasan Cinere, Depok, Jawa Barat, Rabu (5/6/2019).
Bahkan mimpi besarnya itu sudah Anang dambakan sejak lama untuk hidup bersama wanita yang dinikahinya itu pada 12 Mei 2012 lalu.
"Salah satu destinasi buat kita kalau suatu saat pengen hidupnya sih di bali saat masa tua nanti," jelas Ashanty.
Kendati begitu, dirinya mengatakan bahwa teman-temannya sering menyarankan untuk memilih tinggal di Vancouver, Kanada saat memasuki masa tua.
"Cuman banyak temen bilang Vancouver itu tempat yg paling nyaman buat keluarga kalau mau tinggal udah umur-umur, tenang kotanya terus aman," katanya.
• Hari Kedua, Anang Hermansyah dan Keluarga Rayakan Lebaran di Kanada
• Anang Hermansyah Fokus Mengurusi Usaha Kuliner dan Kembali Bernyanyi Setelah Tidak Jadi Anggota DPR
• Sungkeman Lebaran Keluarga Anang Hermansyah, Nenek Mendoakan Aurel Hermansyah Segera Dapat Jodoh
Namun, pelantun lagu ‘Aku Memilihmu’ itu tidak pernah terpikir untuk tinggal di luar negeri karena dirasanya kehidupan di Indonesia lebih cocok untuk merek-.
“Cuman mas Anang sama aku enggak kepikir tinggal luar negeri sih," papar wanita kelahiran Jakarta, 4 November 1984 itu.
Ditempat yang sama, Anang pun menegaskan akan lebih memilihi tinggal di Bali ataupun di tempat kelahirannya Jember, Jawa Timur.
"Di bali aja, atau iya di Jember," timpal bapak anak empat itu.(M20)
Ashanty dan Anang Hermansyah Jaga Silaturahmi deng
Anang Hermansyah
keluarga anang hermansyah ashanty siddik
Anang Hermansyah dan Ashanty
Kena OTT KPK Kasus Suap, Nurdin Abdullah Sudah Kaya Raya Punya Harta Hingga Rp 51,35 Miliar |
![]() |
---|
Marzuki Alie Sebut Kader yang Dipecat Demokrat karena Berjihad Politik, Andi Arief: Jangan Lebay |
![]() |
---|
Jawab Pernyataan Luhut, Sandi: Pembukaan Pariwisata di Bali Sejalan Protokol Kesehatan Ketat |
![]() |
---|
Sebelum Meninggal, Pelawak Yanto Tampan Berjuang Hidup saat Pembuluh Hatinya Pecah |
![]() |
---|
Anies Kini Punya Jurus Baru untuk Tekan Penyebaran Covid-19, Namanya Kolaborasi Kolosal |
![]() |
---|