Kepribadian
5 Tanda Anda Mengalami Gangguan Kesehatan Mental Kepribadian Anti-Sosial
Orang yang mengidap sociopath kerap mengambil keputusan tanpa berpikir panjang sehingga bisa merugikan dirinya sendiri dan orang lain.
Penulis: Intan Ungaling Dian | Editor: Intan Ungaling Dian
Orang yang mengalami gangguan kesehatan mental kepribadian antisosial disebut sociopaths.
Orang yang mengalami gangguan tersebut menganggap diri mereka sebagai orang paling penting dan cenderung mengabaikan orang lain.
Akibat dari sociopath, mereka mengalami kesulitan berurusan dengan orang-orang lain.
Selain itu, orang yang mengidap sociopath kerap mengambil keputusan tanpa berpikir panjang sehingga bisa merugikan dirinya sendiri dan orang lain.
Baca: Wow, Inilah 3 Manfaat Mandi Air Dingin Bagi Kesehatan Mental
Oleh karena itu, lebih baik Anda mengambil jarak dengan orang-orang yang mengalami gangguan kesehatan mental karena dapat membahayakan diri Anda.
Anda bisa mengenali tanda-tanda orang yang mengalami sociopath:
1. Selalu berbohong
Mereka kerap berbohong dalam segala hal. Mereka adalah tipe sociopath karena tidak dapat bicara jujur.
Pengidap gangguan kesehatan mental tersebut berbohong tentang segala sesuatu baik hal kecil atau hal.
Baca: 5 Manfaat Olahraga Untuk Kesehatan Mental Anda jika Olahraga Teratur, Tepat, dan Benar
2. Tampil menawan
Jika seseorang berbicara dengan Anda lebih dari yang Anda butuhkan, maka Anda perlu waspada.
Alasannya, Anda bahkan tidak akan tahu kapan orang tersebut akan berakibat fatal bagi Anda.
Orang dengan sociopath mencoba berbicara dengan orang lain secara penuh kasih sayang.
3. Lekas marah
