Idul Adha 2018
Bila Mau Berkurban Digabung dengan Akikah Begini Hukumnya
Bagaimana hukum menggabungkan antara kurban dan akikah? Apakah dibolehkan?
Penulis: Dian Anditya Mutiara | Editor: Dian Anditya Mutiara
Sebentar lagi pada 10 Dzulhijjah atau tepat pada tanggal 21 Agustus 2018 umat Islam akan merayakan Idul Adha atau lebaran haji.
Jumhur atau mayoritas ulama menganggap kurban itu sunnah muakkad. Namun jangan sampai yang mampu atau punya kelapangan rezeki meninggalkannya.
Bagaimana hukum menggabungkan antara kurban dan akikah? Apakah dibolehkan?
Para ulama dalam masalah ini berbeda pendapat.
Syaikh ‘Abdullah bin ‘Abdirrahman Al Jibrin rahimahullah ditanya, “Jika waktu akikah jatuh pada Idul Adha, apakah sah melaksanakan akikah dan kurban sekaligus dengan satu sembelihan?
Bagaimana niatnya?
Jawab beliau, “Tidak bisa digabungkan antara niat kurban dan akikah. Yang mesti dilakukan adalah menyembelih akikah satu atau dua ekor kambing secara tersendiri.
Baca: Rhoma Irama Sedih Idul Adha Tahun Ini Tanpa Ridho Rhoma
Baca: Video Viral Panglima TNI Tanya Pekerjaan Ayah Taruna Akmil, Dijawab:Siap Dagang Bubur Ayam
Baca: Menhub Budi Karya Sumadi Mendorong Perusahaan Swasta Ikut Bisnis Uji Kir
Tidak bisa akikah tersebut digabungkan dengan kurban.
Seperti dilansir dari Rumaysho.com, akikah dan kurban masing-masing punya sebab dan kaitan waktu tersendiri.
Antara akikah dan kurban bisa dilakukan pada waktu lapang atau sempit.
Kurban dilakukan pada hari Idul Adha atau hari tasyriq.
Tetapi yang lebih afdol, shohibul kurban memakan 1/3-nya, menghadiahkan 1/3-nya, dan menyedekahkan 1/3-nya.
Sedangkan akikah dilakukan pada hari ketujuh dari kelahiran. Jika luput dari hari ketujuh, bisa dilakukan pada hari ke-14. Jika tidak bisa pada hari tersebut, maka pada hari ke-21.
Paling bagus, akikah tersebut diadakan seperti walimah dengan mengundang kerabat dan rekan untuk mendo’akan bayi yang baru lahir.
2.000 Orang Warga Kalibaru Mendapat Daging Kurban Siap Saji |
![]() |
---|
Anak Ashanty Menangis Lihat Sapi Kurbannya Disembelih |
![]() |
---|
Biasa Tiga, Tahun Ini Pemkot Bekasi Hanya Berkurban Satu Ekor Sapi |
![]() |
---|
VIDEO: Ini Sapi Kurban Jenis Limosin Australia Menpan RB Komjen Syafruddin |
![]() |
---|
Warga Bekasi Padati Masjid Agung Al Barkah Saksikan Pemotongan Hewan Kurban |
![]() |
---|