VIDEO: Pemerintah Akan Buka Blokir Telegram, Tapi
Pendiri Telegram, Pavel Durov berkomitmen memenuhi syarat yang diajukan pemerintah.
WARTA KOTA, JAKARTA- Pemerintah akan membuka pemblokiran aplikasi Telegram dengan sejumlah syarat.
Kementerian Komunikasi dan Informatika meminta Telegram mencegah konten terkait terorisme, narkotika, dan konten negatif lainnya.
Kesepakatan soal ini dilakukan setelah Menkominfo Rudiantara bertemu dengan pendiri telegram, Pavel Durov.
Sementara pendiri Telegram, Pavel Durov berkomitmen memenuhi syarat yang diajukan pemerintah.
Berita Populer
BREAKING NEWS: Moeldoko Terpilih Menjadi Ketum Partai Demokrat Hasil KLB Deli Serdang, 'Saya Terima' |
![]() |
---|
Marzuki Alie Dukung Ibas Jadi Ketua Umum Partai Demokrat, Darmizal Yakin Moeldoko Menangi KLB |
![]() |
---|
Progres Pembangunan Sudah Capai 96,44 Persen, Begini Penampakan Flyover Cakung, Jakarta Timur |
![]() |
---|
Hendak Bubarkan KLB, Kader Demokrat Dihadang Ormas Pemuda Pancasila, Andi Arief Ngadu ke Mahfud MD |
![]() |
---|
AHY Disiapkan Maju Pilpres 2024, Marzuki Alie: Ini Republik Indonesia, Bukan Negara Pacitan |
![]() |
---|
Editor: Ahmad Sabran