Pilpres 2014
Puluhan Tahanan Lapas Wanita Tidak Nyoblos
Lebih dari 40 tahanan di Lapas Wanita Kota Tangerang pada Rabu (9/7) tidak menyalurkan suara mereka di TPS
Penulis: | Editor: Andy Pribadi
WARTA KOTA, TANGERANG - Lebih dari 40 tahanan di Lapas Wanita Kota Tangerang pada Rabu (9/7) tidak menyalurkan suara mereka di TPS yang sudah disediakan disana.
Kepala Lapas Wanita Kota Tangerang, Murbihastuti pada Rabu siang mengatakan, total ada 47 tahanan yang tidak mencoblos.
"Dari 47 orang itu, delapan diantaranya tidak terdaftar dalam DPT karena baru saja pindah. Semenyata, satu orang tahanan sedang dirawat di rumah sakit, dan 38 tahanan sisanya adalah WNA," kata Murbihastuti.
Murnihastuti merinci, tahanan yang mencoblos ada 354 orang di satu TPS yang ada disana. "Pencoblosan berlangsung cepat. Mulai jam 07.00, jam 10.00 sudah selesai semua. Tidak ada kendala apapun," katanya.
Berita Terkait :#Pilpres 2014
Ganjar Pranowo atau Puan Maharani yang Bakal Jadi Capres PDIP? Begini Kata Megawati Soekarnoputri |
![]() |
---|
Kapolri Nilai Polri TNI Sukses Amankan Pemilu 2014 |
![]() |
---|
Slank Gagas Parlemen Jalanan untuk Kontrol Jokowi |
![]() |
---|
Polisi Belum Tentukan Status Empat Lembaga Survei yang Dipolisikan |
![]() |
---|
Partai Demokrat Ucapkan Selamat untuk Presiden Terpilih Jokowi-JK |
![]() |
---|